Apa yang dimaksud dengan Seni Rupa Murni?

Analisis Seni Rupa Tiga Dimensi

Flashcard
•
Arts
•
11th Grade
•
Hard
Malena Toding
FREE Resource
Student preview

23 questions
Show all answers
1.
FLASHCARD QUESTION
Front
Back
Seni rupa yang diciptakan tanpa mempertimbangkan kegunaannya atau seni bebas, seperti seni lukis, seni patung, dan seni grafika.
2.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan Seni Rupa Terapan?
Back
Seni rupa yang diciptakan dengan mempertimbangkan kegunaannya atau fungsinya, memiliki nilai keindahan dan berguna dalam kehidupan sehari-hari.
3.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa pengertian analisis dalam konteks apresiasi karya seni?
Back
Analisis adalah penelaahan mendalam yang dilakukan dengan cara menguraikan masalah pokok dan bagian-bagian karya seni, termasuk hubungan antar bagian dengan keseluruhan.
4.
FLASHCARD QUESTION
Front
Sebutkan aspek yang berkaitan dengan konsep dalam menganalisis karya seni rupa!
Back
Aspek konsep berkaitan dengan pengamatan karya seni untuk menemukan sumber inspirasi, interes seni, interes bentuk, penerapan prinsip estetik, dan aspek visual.
5.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dianalisis dalam unsur rupa?
Back
Kualitas penggunaan garis, warna, ruang, tekstur, dan bentuk dalam karya seni rupa murni, desain, dan kriya.
6.
FLASHCARD QUESTION
Front
Sebutkan lima prinsip estetik yang dianalisis dalam karya seni rupa!
Back
1) Keselarasan (harmony) 2) Kesebandingan (proportion) 3) Irama (rhythm) 4) Keseimbangan (balance) 5) Penekanan (emphasis)
7.
FLASHCARD QUESTION
Front
Apa yang dimaksud dengan bahan dalam konteks seni?
Back
Bahan baku seni yang memerlukan pengolahan dan penggunaan alat serta teknik yang sesuai.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
Asesmen Tari kelas xi genap

Flashcard
•
11th Grade
15 questions
Flashcard Pameran Seni Rupa

Flashcard
•
10th Grade
12 questions
Seni Rupa Tiga Dimensi

Flashcard
•
10th Grade
20 questions
Pencak Silat kelas 7

Flashcard
•
KG
20 questions
Refleksi dan Persiapan Semester Genap

Flashcard
•
11th Grade
15 questions
Latihan 1-Tipografi

Flashcard
•
10th Grade
10 questions
Nama :

Flashcard
•
11th Grade
19 questions
RBT TAHUN 4 / BAB 2 : PENGENALAN KEPADA REKA BENTUK

Flashcard
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade