SUMATIF AKHIR SEMESTER 1 KELAS VI IPAS

SUMATIF AKHIR SEMESTER 1 KELAS VI IPAS

Assessment

Flashcard

Science

6th Grade

Easy

Created by

Imam Hamid

Used 1+ times

FREE Resource

Student preview

quiz-placeholder

15 questions

Show all answers

1.

FLASHCARD QUESTION

Front

Sendi yang ditunjukan nomor 2 bernama ....

Back

Sendi Engsel

2.

FLASHCARD QUESTION

Front

Bagian yang di lingkari warna merah adalah....

Back

Tulang Tengkorak

3.

FLASHCARD QUESTION

Front

Penyakit yang menyebabkan kepadatan tulang menurun sehingga tulang keropos dan mudah patah karena kurangnya kalsium.

Back

Osteoporosis

4.

FLASHCARD QUESTION

Front

Sebelum terjadinya penjajahan, semua bangsa Eropa yang datang ke Indonesia bertujuan untuk...

Back

berdagang dan mendapatkan rempah-rempah

5.

FLASHCARD QUESTION

Front

Politik etis disebut ....

Back

politik balas budi

6.

FLASHCARD QUESTION

Front

Sumpah Pemuda lahir pada tanggal ....

Back

28 Oktober 1928

7.

FLASHCARD QUESTION

Front

Sebuah daratan yang cukup luas dan terdiri atas beberapa negara disebut ....

Back

Benua

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?