
Dampak Perubahan Iklim
Flashcard
•
Science
•
4th Grade
•
Hard
Nurliana Hermayanti
FREE Resource
Student preview

4 questions
Show all answers
1.
FLASHCARD QUESTION
Front
Pemanasan Global
Back
Dimas suka menonton film tentang beruang kutub. Tapi ia sedih saat melihat berita bahwa banyak beruang kutub kehilangan rumah karena es di kutub mencair. Itu terjadi karena suhu bumi terus meningkat. Hal ini terjadi karena banyaknya polusi udara dan efek rumah kaca. Asap dari kendaraan, pabrik, dan kebakaran hutan menyebabkan bumi panas. Selain es mencair, pemanasan global juga membuat cuaca menjadi tidak menentu. Terkadang hujan turun saat musim kemarau, atau panas sekali saat seharusnya hujan
2.
FLASHCARD QUESTION
Front
Banjir
Back
Suatu hari, kampung Damar dilanda banjir besar. Hujan turun terus-menerus selama seminggu. Selokan penuh sampah dan air tidak bisa mengalir. Damar dan teman-temannya harus mengungsi ke balai desa. Setelah banjir surut, Damar mengajak teman-temannya membersihkan sampah dan menanam pohon. Damar belajar bahwa perubahan iklim bisa membuat cuaca menjadi lebih buruk, tapi manusia bisa ikut menjaga bumi.
3.
FLASHCARD QUESTION
Front
Kebakaran Hutan
Back
Pada bulan Agustus, langit Kalimantan tidak biru seperti biasa. Justru penuh asap. Banyak sekolah diliburkan karena udara tidak sehat. Anak-anak harus memakai masker meski tidak sedang pandemi. Ternyata, hutan di Kalimantan sedang terbakar. Kebakaran terjadi karena kemarau panjang dan ada yang membakar hutan untuk membuka lahan. Karena angin kencang, api menyebar dengan cepat
4.
FLASHCARD QUESTION
Front
Polusi Udara
Back
Di kota besar, Dika sering melihat langit yang kelabu. Asap dari kendaraan dan pabrik membuat udara menjadi tidak sehat. Banyak orang mengalami masalah pernapasan. Dika belajar bahwa polusi udara dapat menyebabkan penyakit dan mengganggu kesehatan. Ia bertekad untuk menggunakan transportasi umum dan mengurangi penggunaan kendaraan pribadi.
Similar Resources on Wayground
4 questions
Sikap dan Perilaku
Flashcard
•
4th Grade
5 questions
Flashcard Telinga Manusia
Flashcard
•
5th Grade
5 questions
Pengertian Iman dan Rosul-rosul Allah
Flashcard
•
4th Grade
4 questions
Klasifikasi Makhluk Hidup
Flashcard
•
5th Grade
10 questions
Gerak Manipulatif Kelas 3 SD
Flashcard
•
3rd Grade
7 questions
Soal IPA Kelas 5 Materi Rantai Makanan
Flashcard
•
4th - 6th Grade
5 questions
TES AWAL
Flashcard
•
5th Grade
4 questions
Kuiz Anggota Tubuh Harimau
Flashcard
•
KG
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
15 questions
4:3 Model Multiplication of Decimals by Whole Numbers
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
The Best Christmas Pageant Ever Chapters 1 & 2
Quiz
•
4th Grade
12 questions
Unit 4 Review Day
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
Discover more resources for Science
16 questions
Moon Phases
Quiz
•
4th Grade
8 questions
4th Grade Science – Quick Check Review
Quiz
•
4th Grade
10 questions
Exploring the Water Cycle
Interactive video
•
1st - 5th Grade
10 questions
Moon Phases
Quiz
•
4th Grade
40 questions
4G Science 2nd 9wks Review
Quiz
•
4th Grade
20 questions
Moon Phases
Quiz
•
4th Grade
20 questions
Phases of the Moon
Quiz
•
4th Grade
10 questions
Fossil Fuels and Their Impact
Interactive video
•
4th - 8th Grade