Dalam pengenalan objek pada citra selalu menggunakan unsur-unsur interpretasi, apabila sorang geograf mengenali objek berdasarkan tingkat kegelapan dan kecerahan objek pada citra, maka ia menggunakan unsur interpretasi

interpretasi Indera

Quiz
•
Geography
•
12th Grade
•
Medium
windaivanghaffariy geography
Used 12+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
asosiasi
rona
panjang
ukuran
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Perhatikan ciri-ciri objek pada citra berikut.
(1) rona gelap
(2) tekstur halus
(3) bentuk memanjang
(4) kiri-kanan pola permukiman memanjang
Objek pada citra foto sesuai ciri tersebut adalah
jembatan
stadion sepak bola
gedung penakar langt
jalan raya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada saat interpretasi citra, gedung sekolah pada umumnya berbentuk L, U atau I. Interpretasi citra yang digunakan menggunakan acuan
rona
ukuran
bentuk
warna
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
(1) rona : gelap
(2) ukuran : tinggi seragam
(3) situs : pantai atau tepi sungai hingga batas payau
Berdasarkan kriteria tersebut bentang alam yang dimaksud adalah
mangrove
pantai pasir putih
penangkaran kadal
eceng gondok
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengenalan terhadap suatu objek merupakan unsur yang penting dalam interpretasi citra. Adapun yang termasuk dalam unsur interpretasi citra sebagai berikut, kecuali
rona
bentuk
tekstur dan bayangan
pengambilan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
(1) rona : cerah
(2) bentuk : berupa garis sejajar
(3) situs : di daerah dataran
(4) warna : hitam
(5) ukuran : panjang dan lebar ±80 cm
(6) situs : stasiun
Berdasarkan ciri identifikasi, objek yang tergambar dapat disimpulkan sebagai
laut panjang
batas wilayah kecamatan
jalan protokol
rel kereta
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Pengenalan objek pada citra selalu menggunakan unsur-unsur interpretasi. Unsur interpretasi dalam mengenali objek lapangan sepakbola berdasarkan kenampakan gawang adalah
rona
bayangan
ukuran
asosiasi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
QUIZ 1 INDERAJA

Quiz
•
12th Grade
12 questions
Soal Semester Genap 2025

Quiz
•
12th Grade
10 questions
LATIHAN SOAL PENGINDERAAN JAUH

Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
Penginderaan Jauh

Quiz
•
10th Grade - University
10 questions
Geografi Kelas XII Bab : Penginderaan Jauh (Inderaja)

Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Pemanfaatan Peta, Penginderaan jauh dan SIG

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Quiz Interpretasi citra dan SIG

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Kuis Geografi Kelas 12

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for Geography
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
65 questions
MegaQuiz v2 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
GPA Lesson

Lesson
•
9th - 12th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade
45 questions
Week 3.5 Review: Set 1

Quiz
•
9th - 12th Grade