AKUNTANSI KEUANGAN XII
Quiz
•
Education
•
12th Grade
•
Hard
Neni Kusmiati
Used 183+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Utang yang diharapkan akan dibayar dalam jangka waktu lebih satu tahun atau lebih dari satu siklus operasi normal perusahaan dan dengan menggunakan aset tidak lancar yang ada atau dengan menimbulkan kewajiban jangka panjang lainnya adalah kategori utang.........
jangka pendek
jangka menengah
jangka panjang
bersyarat
tanpa syarat
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pinjaman yang harus dijamin dengan aset tetap tidak bergerak adalah utang ....
utang hipotek
utang bersyarat
utang obligasi
utang wesel jangka panjang
utang jangka panjang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Surat tanda bukti utang yang dikeluarkan oleh perusahaan kepada pemegang dengan imbalan tertentu adalah .......
wesel
hipotek
obligasi
saham
utang obligasi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
berikut yang merupakan risiko utang jangka panjang adalah ......
obligasi yang tidak dijamin
utang wesel jangka panjang
sumber dana sangat terbatas
obligasi yang tidak dijamin
bunga obligasi berseri
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
kewajiban yang kemungkinan timbulnya tergantung terjadi atau tidak terjadinya sesuatu peristiwa di masa yang akan datang sehingga pada tanggal neraca belum terdapat kepastian mengenai ada atau tidaknya kewajiban tersebut, merupakan jenis utang ........
utang jangka pendek
utang jangka menengah
utang jangka panjang
utang bersyarat
utang tanpa syarat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Utang berbentuk bentuk tertulis formal yang isinya kesanggupanuntuk membayar pada tanggal tertentu, merupakan jenis utang yang dusebut ....
utang hipotek
utang obligasi
utang wesel
utang bank
wesel tagih
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Obligasi yang dapat ditukarkan dengan saham sehingga investor dapat mengubah pemiliknya menjadi pemegang saham adalah ..........
obligasi yang dijamin
obligasi yang tidak dijamin
obligasi atas nama
obligasi yang dapat ditukar
bunga obligasi
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
AYAT TANYA DENGAN KATA TANYA
Quiz
•
2nd Grade - University
15 questions
UJI KOMPETENSI_BELAJAR RUMAH_ B. INDONESIA_ SMPN 1 MESUJI'20
Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
lukisan perpaipan
Quiz
•
12th Grade
15 questions
CERITA SIRAH "AKHLAK RASULULLAH"
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
Self Love : Mencintai diri
Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
TEKS BIOGRAFI Kelas X
Quiz
•
12th Grade
10 questions
OTK Sarpras XII KD 3.11
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Slot Bersama Pemangku Pengetua
Quiz
•
1st Grade - Professio...
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
6 questions
FOREST Self-Discipline
Lesson
•
1st - 5th Grade
7 questions
Veteran's Day
Interactive video
•
3rd Grade
20 questions
Weekly Prefix check #2
Quiz
•
4th - 7th Grade
Discover more resources for Education
8 questions
Veterans Day Quiz
Quiz
•
12th Grade
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
19 questions
Explore Triangle Congruence and Proofs
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
-AR -ER -IR present tense
Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
DNA Replication Concepts and Mechanisms
Interactive video
•
7th - 12th Grade
20 questions
Food Chains and Food Webs
Quiz
•
7th - 12th Grade
15 questions
Identify Triangle Congruence Criteria
Quiz
•
9th - 12th Grade
23 questions
Similar Figures
Quiz
•
9th - 12th Grade
