JENIS PARAGRAF

Quiz
•
World Languages
•
6th Grade
•
Medium
+7
Standards-aligned
masruroh ruroh
Used 3K+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Paragraf yang mencerita berdasarkan urutan waktuyang bertujuan untuk menceritakan suatu peristiwa atau kejadian seolah-olah pembaca mengalami sendiri kejadian itu adalah pengertian dari ........
deskripsi
narasi
ekposisi
persuasi
Tags
CCSS.RL.6.10
CCSS.RI.6.10
CCSS.RL.5.6
CCSS.RL.5.10
CCSS.RL.7.10
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Paragraf yang menggambarkan sebuah objek dengan tujuan agar pembaca merasa seolah-olah melihat sendiri objek yang digambarkan adalah pengertian dari ......
narasi
eksposisi
deskripsi
persuasi
Tags
CCSS.RI.6.5
CCSS.RI.7.5
CCSS.RI.5.5
CCSS.RI.8.5
CCSS.RI.4.5
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Paragraf yang berisi informasi atau pengetahuan dengan sejelas jelasnya dinamakan ..........
narasi
narasi
persuasi
eksposisi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Paragraf yang bertujuan untuk mempengaruhi, menghimbau, membujuk dan merayu pembaca sehingga terbujuk untuk mengikuti penulis dinamakan ........
narasi
deskripsi
eksposisi
persuasi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah paragraf dibawah ini
Manusia adalah makhluk sosial. kita pasti membutuhkan bantuan orang lain untuk melakukan semua urusan. Selain itu, pekerjaan yang dilakukan secara bersama-sama akan terasa ringan. Oleh karena itu marilah kita tanamkan jiwa saling menolong antar sesama agar semua pekerjaan menjadi mudah
contoh paragraf diatas adalah ......
persuasi
narasi
deskripsi
eksposisi
Tags
CCSS.RI.6.5
CCSS.RI.7.5
CCSS.RI.5.5
CCSS.RI.8.5
CCSS.RI.4.5
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah paragraf dibawah ini !
Pulau Nikoi yang terletak di Kepulauan Riau masih mempunyai keindahan yang benar-benar alami dan terbebas dari polusi. Pulau ini dikelilingi pantai berpasir putih dan karang koral dengan warna warni yang spektakuler.
jenis paragraf diatas adalah .....
narasi
eksposisi
persuasi
deskripsi
Tags
CCSS.RI.6.5
CCSS.RI.5.5
CCSS.RI.7.5
CCSS.RI.4.5
CCSS.RI.8.5
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Padatnya jadwal pelajaran di sekolah menyebabkan aktivitas siswa untuk belajar tari tradisional di luar jam sekolah semakin sulit. Meski demikian, tari Remo, salah satu ikon produk seni dan budaya Jawa Timur, masih diminati anak-anak untuk belajar tari Remo, “kata Dini Ariati, pemimpin sanggar tari Remo, “Laboratorium Remo” di sela-sela pembukaan Festival Budaya di Surabaya, Kamis (31/5).
Jenis paragraf diatas termasuk ......
eksposisi
persuasi
narasi
deskripsi
Tags
CCSS.RI.6.5
CCSS.RI.5.5
CCSS.RI.7.5
CCSS.RI.4.5
CCSS.RI.8.5
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
Buku Non Fiksi

Quiz
•
KG - 12th Grade
15 questions
Bahasa Madura Kelas 6 Paragraf

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Penilaian Formatif materi Teks Deskripsi

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
PARAGRAF DAN PUISI LAMA

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Bahasa Jawa Persiapan PTS 1

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Teks Eksemplum

Quiz
•
6th Grade
8 questions
Teks Persuasif

Quiz
•
6th - 7th Grade
10 questions
Puisi dan Prosa

Quiz
•
5th - 6th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade