SEJARAH DAN TEORI HINDU BUDDHA

Quiz
•
History
•
10th Grade
•
Hard
Deni Putra Pratama
Used 13+ times
FREE Resource
Student preview

5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pernyataan di bawah ini yang terkait dengan pendapat N.J Krom adalah …
Perdagangan merupakan saluran penting dalam penyebaran pengaruh Hindu-Buddha di Indonesia
Agama Hindu-Buddha di Indonesia dibawa oleh kesatria pengelana dari India
Kekacauan politik yang terjadi di India mendorong kaum kesatria sampai di Indonesia
Kaum sudra merupakan golongan pembawa agama Hindu
Pengaruh Hindu-Buddha menyebar di Indonesia melalui kegiatan kolonisasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Menurut teori ini, pada masa lalu di India sering terjadi perang antargolongan. Para prajurit yang kalah atau jenuh dengan peperangan lalu meninggalkan India dan sampai ke wilayah indonesia. Teori yang di maksud adalah ....
Teori Kesatria
Teori Brahmana
Teori Waisya
Teori Arus Balik
Teori Sudra
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Salah satu teori yang menjelaskan proses masuknya agama hindu dan buddha ke indonesia adalah teori brahmana. Namun teori ini di ragukan kebenarannya, alasannya adalah ....
Pusat kebudayaan mestinya hanya terdapat di wilayah perdagangan
Tidak ada bukti tertulis bahwa pernah terjadi kolonisasi oleh para ksatria
Para raja waktu itu tidak pernah melakukan penjajahan
Tidak menguasai bahasa Sanskerta dan huruf Pallawa
Para pendeta hindu itu pantang menyeberangi lautan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kitab suci agama Buddha disebut ....
Weda
Tripitaka
Negarakertagama
Dharmaduta
Upasaka
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Teori arus balik yang dikemukakan oleh F.D.K. Bosch mengemukakan bahwa proses masuknya pengaruh budaya India ke Indonesia terjadi karena peran aktif yang dilakukan oleh ....
Bangsa Indonesia
Pedagang
Prajurit
Pemuka agama
Pengemis
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade