PENDIDIKAN PAI
Quiz
•
Religious Studies
•
Professional Development
•
Easy

Jihan 12
Used 4+ times
FREE Resource
12 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Setelah terjadi hari kiamat, maka manusia akan di kumpulkan di suatu tempat yang
sangat luas untuk menunggu dihisab amalnya. Nama hari akhir yang sesuai dengan
narasi di atas adalah … .
YAUMUD DIN
YUMUL HASRAH
YAUMUL KIYAMAH
YUMUL MASYAR
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebagai kepala keluarga Pak Shomad memiliki tanggung jawab untuk membayar
zakat fithrah seluruh anggota keluarganya. Dia hidup sederhana bersama seorang
istri, 4 orang anak dan 2 keponakannya. Maka zakat fitrah yang seharusnya ia
keluarkan sebanyak ....
22,5 kg
20 kg
17 ,5kg
15 kg
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kisah berikut!
Allah menguji ketaatan Nabi Ayyub a.s. dengan berbagai macam ujian. Namun
Ujian yang AllahSwt. berikan tersebut tidak membuat Nabi Ayyub a.s. malas
beribadah kepada Allah Swt.
Contoh perilaku terpuji yang sesuai dengan kisah di atas adalah ….
berjanji untuk selalu menepati janji
menyisihkan sebagian rizki yang allah berikan
selalu sabar dalam menghadapi segala musibah
semangat bangun pagi untuk melaksanakan salat berjamaah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada awalnya umat Islam melakukan hijrah secara sembunyi-sembunyi. Umar
justru melakukan hijrah dengan terang-terangan. Beliau dengan gagahnya lewat
dihadapan para tokoh kafir quraisy sambil menghunus pedang, menyandang busur
dan memegang anak panahnya.
Perilaku terpuji yang dapat kita teladani dari kisah Umar di atas adalah
tegas dan pemberani
tanggung jawab
setia kawan
kerja keras
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Reaksi-reaksi keras menentang dakwah Nabi Muhammad Saw. bermunculan. Ada
yang mencaci maki, memfitnah dan ingin membunuhnya. Bahkan sepeninggal
beliau, tantangan dakwah masih terus ada. Musailamah yang mengaku sebagai
nabi, merangkai syair untuk menandingi kesucian al-Qur’an. Berbagai cara ia
lakukan untuk mendapatkan pengikut yang banyak.Perilaku yang ditnjukan Musailamah AL-Kadhab adalah
sombong
pemfitnah
pembohong
iri dan dengki
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan penggalan kisah berikut!
Setibanya di Madinah kaum Muhajirin dan kaum Anshar disatukan oleh Rasulullah
Saw. Meraka saling membantu untuk kemajuan Islam
Pernyataan yang sesuai dengan kisah diatas adalah ….
Pentingnya persaudaraan sesama umat Islam
Dalam ajaran Islam menuntut ilmu hukumnya wajib
Bekerja keras adalah perbuatan yang dianjurkan dalam Islam
Umat Islam harus jujur dan amanah disegala tempat dan keadaan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan-pernyataan dibawah ini!
1) Bersikap sopan dan santun dan kepada orang yang lebih tua.
2) Selalu mensyukuri nikmat Allah dan berlapang dada.
3) Sabar dan tabah terhadap cobaan Allah Swt.
4) Berkata apa adanya sesuai kenyataan.
Cara yang paling tepat untuk menghindari perilaku dengki ditunjukkan nomor ....
1
2
3
4
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
As-Sajdah Part 4: Ayat 22 - 28
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Rahasia di balik setiap ayat surah Al-Fatihah
Quiz
•
Professional Development
10 questions
KKQ : MAD SILAH & MAD ARIDH
Quiz
•
5th Grade - Professio...
15 questions
Fun In Ramadhan Walimurid Mutiara
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Kuiz Quran #2
Quiz
•
Professional Development
8 questions
RBS_Flashquiz- Day 21
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Kuis Pengetahuan Islam (2)
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Iman Kepada Rasul-Rasul Allah swt
Quiz
•
12th Grade - Professi...
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade