Perhatikan pernyataan berikut ini !
1. Rajin shalat Berjamaah
2. menolong orang lain yang kesusahan
3. bergaul dan membaur dalam masyarakat
4. senantiasa bersedekah
5. Berkendara sesuai aturan
Dari pernyataan-pernyataan diatas, yang paling mencerminkan perilaku Al Jami’ dalam kehidupan sehari-hari adalah nomor ..