ulangan harian 1

ulangan harian 1

1st - 3rd Grade

7 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

GCG dan ETIKA AKUNTAN

GCG dan ETIKA AKUNTAN

1st Grade

10 Qs

Sejarah Perkembangan Akuntansi

Sejarah Perkembangan Akuntansi

1st Grade

10 Qs

Posttest Pertemuan I

Posttest Pertemuan I

1st Grade

5 Qs

Quiz Mingguan ke-3

Quiz Mingguan ke-3

1st Grade

10 Qs

Harmonis Standar Akuntansi

Harmonis Standar Akuntansi

1st Grade

11 Qs

akuntansi

akuntansi

3rd Grade

11 Qs

Kuis Prinsip dan Konsep Dasar Akuntansi

Kuis Prinsip dan Konsep Dasar Akuntansi

3rd Grade

10 Qs

KOMPAK Latihan 1

KOMPAK Latihan 1

1st Grade

10 Qs

ulangan harian 1

ulangan harian 1

Assessment

Quiz

Other

1st - 3rd Grade

Medium

Created by

hermanto hermanto

Used 5+ times

FREE Resource

7 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

persamaan dasar akuntansi yang benar adalah...

Harta = Kewajiban

Harta = Modal

Harta = Kewajiban + Modal

Harta = Kewajiban - Modal

= Harta - Kewajiban + Modal

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Sistem informasi yang memberikan laporan kepada pihak-pihak berkepentingan mengenai kegiatan ekonomi dan kondisi perusahaan. Kalimat tersebut merupakan definisi dari................

Ekonomi

Bisnis

Akuntansi

Perusahaan

Profesi

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Membuat perencanaan yang efektif, sekaligus mengadakan pengawasan, serta pengambilan keputusan ekonomi yang tepat oleh manajemen; Pertanggungjawaban entitas kepada para investor, kreditor, pemerintah, dan sebagainya. Kalimat tersebut merupakan…

Gambaran akuntansi

Fungsi akuntansi

Tujuan akuntansi

Laporan akuntansi

Tanggung jawab akuntansi

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Manajer, Investor, Kreditur, Instansi pemerintah, dan Organisasi Nirlaba merupakan…

Pihak yang tidak memerlukan akuntansi

Pihak mitra akuntansi

Pihak-pihak yang memerlukan informasi akuntansi

Pihak yang netral dengan akuntansi

Pihak yang berwenang akuntansi

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Akuntan publik dan akuntan intern (akuntan swasta) merupakan bagian dari…

Profesi akuntansi

Proses akuntansi

Siklus Akuntansi

Skala Akuntansi

Kerja akuntansi

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

General Accounting, Cost Accounting, Tax Accounting, Auditing, Govermental Accounting, dan Budgetary Accounting merupakan…

Bidang spesialisasi akuntansi

Pembagian akuntansi

Segmentasi akuntansi

Orientasi akuntansi

Pokok-pokok akuntansi

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perusahaan Jasa, Perusahaan Dagang, dan Perusahaan Manufaktur merupakan…

Jenis-jenis perusahaan

Pembagian perusahaan

Spesialisasi perusahaan

Bidang perusahaan

Ragam perusahaan