
Teks Biografi

Quiz
•
Other
•
1st Grade
•
Hard
Pradita Tiara Sumarsono
Used 5+ times
FREE Resource
16 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jendral Soedirman berpangkat jendral saat berumur 31 tahun. Meskipun menderita sakit parah, tapi semangat juangnya terus membara hingga bergerilya melawan Belanda.
Pola penyajian karakter unggul dalam kutipan biografi di atas menggunakan ...
pola langsung
pola tidak langsung deskripsi
pola tidak langsung dialog tokoh
pola tidak langsung dialog tokoh lain
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jendral Soedirman lahir di Purbalingga 24 Januari 1916. Berlatar belakang guru HIS Muhammadiyah. Ia berpangkat jendral saat berumur 31 tahun. Meskipun menderita sakit parah, tapi semangat juangnya terus membara hingga bergerilya melawan Belanda.
Keistimewaan tokoh tersebut antara lain ....
Meskipun sakit parah tapi tetap berperang
Menjadi jendral di usia ke-31 tahun
Semangat juangnya terus membara
Jendral yang berlatar belakang guru
Memimpin perang sambil bergerilya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jiwa kewirausahaan telah terlihat sejak Chairul Tanjung sekolah. Ia selalu membawa barang dagangan ke sekolah. Ia membeli barang dengan harga murah kemudian menjualnya dengan harga yang lebih tinggi.
Karakter unggul tokoh di atas adalah ...
berjiwa sosial
mempunyai bakat kewirausahaan
taktik bisnis yang baik
cerdas
pantang menyerah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Salah satu ciri dari biografi adalah....
Memiliki makna kata.
Koda
Kalimat yang disajikan akurat.
Memiliki struktur yang terdiri atas orientasi, peristiwa penting, serta reorientasi.
Berkaitan antara satu dengan lainnya
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sebuah teks biografi dikatakan faktual jika berdasarkan...
pengalaman penulis
pengalaman hidup seseorang yang diceritakan dalam tokoh biografi tersebut.
keakuratan data dilapangan
keinginan penulis menuangkan ide.
keutuhan teks bacaan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Teks biografi termasuk dalam jenis teks narasi karena ...
berisi runtutan cerita hidup seseorang
berisi deskripsi hidup seseorang
berisi pendapat tentang hidup seseorang
berisi fakta tentang hidup seseorang
berisi tahapan kehidupan seseorang
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Apakah manfaat dari membaca teks biografi?
Untuk mencapai kesepakatan bersama
Dapat mengetahui kelemahan seseorang
Dapat meneladani karakter unggul tokoh
Dapat menghargai pendapat orang lain
Dapat mengetahui rahasia tokoh
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
LATIHAN PAT 8

Quiz
•
1st Grade
15 questions
BAHASA INDONESIA MATERI BIOGRAFI

Quiz
•
1st Grade
20 questions
Daerah dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia

Quiz
•
1st Grade - University
20 questions
Teks Negosiasi

Quiz
•
1st Grade
12 questions
Tugas biografi

Quiz
•
1st Grade
18 questions
X IPA BHS INDONESIA

Quiz
•
1st Grade
20 questions
Quiziz Hikayat

Quiz
•
1st Grade
20 questions
PTS 2 Kelas 5 Bahasa Indonesia

Quiz
•
1st - 5th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade