perhatikan pernyataan berikut
1). peraturan mengenai tingkah laku manusia dalam pergaulan masyarakat
2). peraturan itu diadakan oleh badan-badan resmi yang berwajib
3). peraturan itu bersifat fleksibel
4). Tidak terdapat sanksi bagi yang melanggar
5). sanksi terhadap pelanggaran peraturan adalah tegas
unsur-unsur hukum ditunjukan pada nomor.....