LATIHAN SOAL PPKn
Quiz
•
History, Social Studies
•
6th Grade
•
Practice Problem
•
Medium

arsyavin elis
Used 27+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Dian selalu bertanya kepada guru ketika menemukan informasi baru tentang Indonesia . Dian takut jika informasi tersebut palsu. Sikap Dian mencerminkan upaya menjaga keutuhan NKRI,yaitu ... .
rela berkorban untuk kepentingan negara
kesadaran menjaga keutuhan wilayah negara
mengembangkan rasa bangga bernegara Indonesia
mewaspadai hasutan yang menimbulkan perpecahan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Negara memiliki hak untuk menguasai bumi, air, dan kekayaan untuk kepentingan rakyat. Dalam hal ini negara berhak melakukan monopoli terhadap sumber daya yang menguasai hajat hidup orang banyak. Pihak yang mewakili negara atau pemerintah untuk melakukan monopoli, yaitu ....
lembaga negara
BUMN
BUMS
BUMD
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pemerintah memberikan hak kepada setiap warga negara. Pernyataan tersebut menunjukkan bahwa ....
warga negara mempunyai hak dalam bidang hukum dan peradilan
pemerintah bersikap nondiskriminasi terhadap pemenuhan hak setiap warga negara
pemerintah melakukan diskriminasi kepada semua warga negara asli
kasus pelanggaran menyebabkan seseorang kehilangan haknya sebagai warga negara
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Setiap warga negara Indonesia harus melaksanakan hak dan kewajiban secara tertib dan seimbang. Oleh karena itu, setiap warga negara Indonesia sebaiknya menghindari sikap ....
mengutamakan tugas yang lebih mendesak kepentingannya
menerima dengan ikhlas sesuatu yang menjadi haknya
melaksanakan kewajiban dengan tanggung jawab
menuntut hak tanpa melakukan kewajiban
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
"Pak Basir mengajak istrinya yang bernama Bu Arum untuk berpartisipasi dalam pemilihan ketua RW. Bu Arum mengikuti ajakan Pak Basir. Akan tetapi, Bu Arum ingin mengajak Bu Tri beserta suaminya untuk bersama - sama menuju balai desa. Bu Tri bersama suaminya mengikuti ajakan Bu Arum. Sesampainya di balai desa, mereka menggunakan hak untuk salah satu kandidat ketua RW.
Tindakan yang dilakukan Pak Basir, Bu Arum, dan Bu Tri beserta suami merupakan bentuk ....
kepatuhan warga negara kepada pemerintah kepala desa dalam menyukseskan pemilihan ketua RW
solidaritas antartetangga dalam melaksanakan haknya mengikuti pemilu ketua RW
pelaksanaan kewajiban sebagai warga negara yang patuh peraturan masyarakat
pelaksanaan hak warga negara untuk berpartisipasi dalam pemilihan ketua RW
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Menjaga keutuhan dan keamanan Negara Kesatuan Republik Indonesia tidak mudah, dibutuhkan pengorbanan dan banyak tantangan yang harus dihadapi. Menjaga dan keamanan Negara Kesatuan Republik Indonesia merupakan kewajiban seluruh ....
pegawai negara
aparat keamanan
aparat pemerintah
warga negara Indonesia
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Keteraturan sosial akan tercipta apabila setiap warga negara melaksanakan kewajiban dengan cara ....
membayar pajak kendaraan
mentaati hukum yang berlaku
menghormati tokoh masyarakat
menerima semua kebijakan pemerintah
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
SE Asia & Oceania Cult Geo Test
Quiz
•
KG - University
20 questions
PQS SPM 2011 Bahagian A
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Tema 6 kls 6
Quiz
•
6th Grade
20 questions
LATIHAN LCC SD BUMIREJO 2
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
sejarah kelas XII
Quiz
•
1st Grade - Professio...
20 questions
KUMSOL PAT IPS KELAS 6
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Karakteristik keadaan geografis dan ekonomi ASEAN
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Soal pretest semester 2 IPS kelas 6 SD
Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for History
14 questions
ancient Egypt
Quiz
•
6th Grade
53 questions
Unit 7 Review
Quiz
•
KG - University
26 questions
Industrialization and Immigration 2022
Quiz
•
6th - 12th Grade
9 questions
Ancient Egypt
Lesson
•
6th Grade
15 questions
Great Depression
Quiz
•
5th - 6th Grade
24 questions
Northern Lights Chapter 3 The Dakota
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Ancient China's Dynasties and Innovations
Interactive video
•
6th - 10th Grade
15 questions
Christmas Movies
Quiz
•
2nd Grade - University
