Matematika Kelas 4 Tengah Semester 2

Matematika Kelas 4 Tengah Semester 2

4th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

BANGUN RUANG

BANGUN RUANG

4th Grade

15 Qs

MTK KLS 4 S1 TH 2020-2021 HAL 046-048 PHA 1

MTK KLS 4 S1 TH 2020-2021 HAL 046-048 PHA 1

4th Grade

20 Qs

MATEMATIKA KELAS 4 SEMESTER 2

MATEMATIKA KELAS 4 SEMESTER 2

4th Grade

20 Qs

Assesmen Formatif Matematika

Assesmen Formatif Matematika

4th Grade

20 Qs

Latihan MTK

Latihan MTK

4th Grade

15 Qs

luas bangun datar

luas bangun datar

4th Grade

15 Qs

LUAS BANGUN DATAR

LUAS BANGUN DATAR

4th Grade

15 Qs

Refleksi matematika smt 2

Refleksi matematika smt 2

4th Grade

20 Qs

Matematika Kelas 4 Tengah Semester 2

Matematika Kelas 4 Tengah Semester 2

Assessment

Quiz

Other

4th Grade

Medium

Created by

Edi Sutrisno

Used 85+ times

FREE Resource

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bilangan 27 jika dibulatkan ke puluhan terdekat menjadi . . .

20

25

30

28

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pembulatan ke ratusan terdekat menjadi 400 kemungkinan dari bilangan . . .

345

379

476

498

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Alfi mengukur sebuah pensil menggunakan penggaris, didapat hasil pengukuran yaitu 14,7 cm. Hasil pengukuran Alfi tersebut dapat dituliskan menjadi . . .

14 cm

15 cm

16 cm

13 cm

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Segibanyak beraturan memiliki salah satu ciri ciri yaitu . . .

panjang sisi berbeda-beda

memiliki titik sudut yang banyaknya berbeda dengan banyaknya sisi

memiliki sisi sama panjang

tidak memiliki titik sudut

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Salah satu contoh segibanyak beraturan yaitu . . .

segitiga sembarang

jajar genjang

segitiga sama sisi

segi dua

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Segi enam memiliki . . . . sisi dan . . . . titik sudut.

4 - 6

5 - 6

6 - 6

6 - 8

7.

MULTIPLE SELECT QUESTION

30 sec • 1 pt

Mencari keliling persegi dapat dilakukan dengan cara . . .

sisi + sisi + sisi

panjang sisi dikali empat

sisi + sisi + sisi + sisi

tiga kali panjang sisi

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?