Bahasa Indonesia Kelas 6

Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Medium
Iwan Zulian
Used 74+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
- Terdiri kurang dari 10.000 (sepuluh ribu) kata.
- Selesai dibaca dengan sekali duduk.
- Bersifat fiktif.
- Hanya mempunyai 1 alur saja (alur tunggal).
- Isi dari cerita berasal dari kehidupan sehari-hari.
- Penggunaan kata mudah dipahami pembaca.
Yang disebutkan di atas merupakan ciri-ciri ....
novel
cerpen
dongeng
puisi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Peristiwa dalam cerita bersifat imajinatif, yang artinya ....
bersifat khayalan
benar-benar terjadi
berdasarkan pengalaman
sesuai realitas sehari-hari
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Dalam cerita, pelaku cerita disebut ....
latar
amanat
tokoh
alur
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Jalinan peristiwa dalam cerita disebut .....
latar
amanat
tokoh
alur
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
(1) Pengalaman pribadi
(2) Pengalaman orang lain
(3) Peristiwa yang didengar
(4) Hasil imajinasi
Diantara yang disebutkan di atas, yang merupakan sumber ide adalah ....
1, 2, 3 dan 4
1 dan 3
1 dan 4
2 dan 3
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Unsur yang membentuk cerpen dari dalam disebut ....
Unsur ekstrinsik
Unsur intrinsik
Unsur karakteristik
Unsur Penokohan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Unsur yang terbentuk dari luar cerpen disebut ....
Unsur penokohan
Unsur karakteristik
Unsur Intrinsik
Unsur ekstriksik
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
16 questions
soal bahasa indonesia

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Bahasa Indonesia Bab 1 kelas 6A SDN 013 Penajam

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Quiz Bahasa Indonesia

Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
Kelas 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Bahasa Indonesia kelas 6 SD/MI

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Kompetisi Anak Cerdas

Quiz
•
6th Grade
16 questions
SAS B INDO

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Sumatif Akhir Semester / B. Indonesia / Kls 6

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade