MOMENTUM DAN IMPULS
Quiz
•
Physics
•
12th Grade
•
Medium
Paulina Inut
Used 404+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Momentum adalah ...
Besaran vektor dengan satuan kg.m
Besaran skalar dengan satuan kg.m
Besaran vektor dengan satuan kg.m/s
Besaran skalar dengan satuan kg.m/s
Besaran vektor dengan satuan kg.m/s^2
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hukum kekekalan momentum tidak berlaku pada peristiwa ...
Orang meloncat dari kuda
Orang bersepatu roda
Tabrakan antara dua mobil
Peluru ditembakkan
Ledakkan granat
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang petinju yang tidak dapat menghindari pukulan lawannya akan berusaha mengurangi efek pukulan dengan ....
Memundurkan kepalanya mengikuti gerakan tangan lawan sehingga memperpanjang waktu kontak dan membuat impuls menjadi kecil
Memundurkan kepalanya mengikuti gerakan tangan lawan sehingga memperpanjang waktu kontak dan membuat impuls menjadi besar
Memundurkan kepalanya mengikuti gerakan tangan lawan sehingga mempersingkat waktu kontak dan membuat impuls menjadi kecil
Memajukan kepalanya ke tangan lawan untuk mempersingkat waktu kontak dan membuat impuls menjadi besar
Memajukan kepalanya ke tangan lawan untuk mempersingkat waktu kontak dan membuat impuls menjadi kecil
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pejudo yang dibanting pada matras dapat menahan rasa sakit karena ....
Selang waktu kontak antara punggung dan matras sebentar sehingga gaya impuls lebih kecil
Selang waktu kontak antara punggung dan matras sebentar sehingga gaya impuls lebih besar
Selang waktu kontak antara punggung dan matras lebih lama sehingga gaya impuls lebih besar
Selang waktu kontak antara punggung dan matras lebih lama sehingga gaya impuls lebih kecil
Selang waktu kontak antara punggung dan matras lama sehingga tidak menimbulkan gaya impuls
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Ketika peluru ditembakkan dan batu dilemparkan ke sebuah papan, maka ...
Peluru akan lebih merusak karena massa nya lebih kecil dan lebih cepat sehingga momentum nya lebih besar.
Peluru akan lebih merusak karena massa nya lebih kecil dan lebih cepat sehingga momentum nya lebih kecil.
Batu akan lebih merusak karena massa nya lebih besar dan lebih lambat sehingga momentum nya lebih besar.
Batu akan lebih merusak karena massa nya lebih besar dan lebih lambat sehingga momentum nya lebih kecil.
Sama besar kerusakannya karena momentum nya sama.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bus memiliki massa 5 ton bergerak dengan kecepatan 36 km/jam. Besar momentum yang dimiliki oleh bus tersebut adalah ....
50.000 kg.m/s
5.000 kg.m/s
500 kg.m/s
180.000 kg.m/s
18.000 kg.m/s
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Sebuah bola kasti yang massanya 0,10 kg dilempar horizontal ke kanan dengan kecepatan 20 m/s, kemudian dipukul. Bola berubah arah dengan kecepatan 40 m/s ke kiri. Jika kontak bola dan pemukul terjadi selama 0,0001 sekon maka besar impuls yang diberikan pemukul pada bola adalah ...
4 Ns
5 Ns
6 Ns
7 Ns
8 Ns
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
17 questions
ONDAS, SONIDO, EFECTO DOPPLER, SONORIDAD
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
Ôn tập lần 1 chương 1 và chương 2 - Vật lí 12
Quiz
•
12th Grade
15 questions
Matter in Motion
Quiz
•
6th - 12th Grade
15 questions
LÝ 10
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
Magnetismo
Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
RADIASI ELEKTROMAGNETIK
Quiz
•
12th Grade
16 questions
SUHU, KALOR, DAN PEMUAIAN
Quiz
•
7th - 12th Grade
15 questions
Hooke's Law and Forces
Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
4 questions
Activity set 10/24
Lesson
•
6th - 8th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
How to Email your Teacher
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
30 questions
October: Math Fluency: Multiply and Divide
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Physics
11 questions
Speed - Velocity Comparison
Interactive video
•
9th - 12th Grade
14 questions
Bill Nye Waves
Interactive video
•
9th - 12th Grade
20 questions
Force Concept Review
Quiz
•
9th - 12th Grade
26 questions
Newtons 1st Law
Quiz
•
KG - 12th Grade
8 questions
Circuits and Ohm's Law
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Exploring Transverse and Longitudinal Waves
Interactive video
•
9th - 12th Grade
7 questions
Forces
Interactive video
•
9th - 12th Grade
