PH Tematik 5H (IPS)

PH Tematik 5H (IPS)

Assessment

Quiz

Created by

Naeni Ambarwati

Social Studies

5th Grade

14 plays

Easy

Student preview

quiz-placeholder

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Berikut ini contoh bidang usaha ekstraktif adalah ....

pabrik mengolah kapas menjadi benang

penambang belerang mengambil belerang di Kawah Ijen

sayuran di desa dijual di kota

kegiatan petani mengolah tanah untuk dijadikan sawah

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Contoh kegiatan ekonomi di bidang jasa adalah ....

petani

pedagang

guru

nelayan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Berikut ini contoh beberapa bidang usaha:

I. berkebun

II. berdagang

III. beternak

Usaha di bidang pertanian ditunjukkan oleh nomor ....

I dan III

I dan II

II dan III

III saja

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Berikut ini jenis tanaman perkebunan adalah ....

padi

sayur-sayuran

singkong

teh

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Usaha bersama yang dilakukan dengan asas kekeluargaan adalah ....

BUMN

Perseroan terbatas

yayasan

koperasi

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Berikut ini contoh usaha perseorangan adalah ....

bekerja menjadi pegawai kereta api

bekerja di pabrik bulu mata

bidan yang membuak praktek di rumah

menjadi anggota koperasi simpan pinjam

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Salah satu contoh Badan Usaha Milik Negara (BUMN) adalah ....

PT Kereta Api Indonesia (KAI)

BMT Mitra Masyarakat Madani

PT Pupuk Kaltim

Apotek K-24

Explore all questions with a free account

or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?