Setiap upaya, pekerjaan, kegiatan, dan tindakan, baik dari dalam negeri maupun luar negeri, yang dinilai dan/atau dibuktikan dapat membahayakan keselamatan bangsa, keamanan, kedaulatan, keutuhan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan kepentingan nasional di berbagai aspek, baik ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya, maupun pertahanan dan keamanan disebut ....

10.3.6 Ancaman terhadap Negara Indonesia

Quiz
•
Education
•
University
•
Hard
Ratna Hastuti
Used 23+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
FILL IN THE BLANK QUESTION
2 mins • 1 pt
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perhatikan ancaman dibawah ini!
(1) Ancaman militer
(2) Ancaman nonmiliter
(3) Ancaman internal
(4) Ancaman nyata
(5) Ancaman hibrida
Ancaman berdasarkan jenisnya, ditunjukkan nomor ....
(1), (2), dan (3)
(1), (2), dan (4)
(1), (2), dan (5)
(2), (3), dan (4)
(2), (4), dan (5)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Ancaman terhadap ketahanan nasional suatu negara yang terjadi di bidang IPOLEKSOSBUD, teknologi, keselamatan umum yang berasal dari dalam dan luar negeri disebut ....
Ancaman militer
Ancaman nonmiliter
Ancaman Hibrida
Ancaman Internal
Ancaman eksternal
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Selain jenis dan sumbernya, ancaman juga dapat dibedakan berdasarkan bentuknya.
Konflik terbuka atau perang konvensional antara kekuatan angkatan bersenjata dua negara merupakan ancaman dalam bentuk ....
Militer
Nyata
Belum Nyata
Eksternal
Nonmiliter
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut ini!
(1) Memiliki jumlah penduduk terbesar ke 2 di dunia
(2) Terletak di antara dua benua, yaitu Asia dan Eropa serta dua samudra, yaitu Pasifik dan Hindia
(3) Potensi sumber daya alam yang banyak dan beraneka ragam
(4) Dilewati garis khatulistiwa dan memiliki tropis dengan 4 musim
(5) Negara kepulauan (maritim) terbesar di dunia
Posisi Indonesia yang strategis serta kemajemukan Indonesia membuat Indonesia rawan terjadi berbagai ancaman dari berbagai pihak. Pernyataan yang benar tentang posisi strategis Indonesia ditunjukkan nomor ....
(1), (2), dan (4)
(1), (3), dan (4)
(2), (3), dan (4)
(2), (4), dan (5)
(3), (4), dan (5)
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Ancaman terhadap integrasi nasional dalam terjadi di berbagai bidang, baik ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya maupun pertahanan dan keamanan.
Ciri utama ancaman integrasi nasional dalam bidang ideologi adalah ...
Mengambil alih kekuasaan pemerintah
Memusnahkan ideologi bangsa
Memecah belah Indonesia
Mengganti ideologi bangsa
Merusak ideologi bangsa
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Ancaman terhadap integrasi nasional di bidang ideologi terlihat dari adanya pemberontakan Partai Komunis Indonesia (PKI) yang pertama kali di Provinsi ....
Banten
Yogyakarta
Jawa Tengah
Jawa Barat
Jawa Timur
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Quiz Globalisasi dan Politik

Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
Pendidikan Multikultural

Quiz
•
University
20 questions
Kuis Pancasila-1 (pertemuan 3)

Quiz
•
University
15 questions
Quiz Pertahanan dan Keamanan Negara Indonesia

Quiz
•
12th Grade - University
22 questions
PAS PKN KLS 9

Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
PPKn BAB 7 Wawasan Nusantara 2

Quiz
•
University
15 questions
Integrasi Nasional

Quiz
•
University
15 questions
Quiz Demokrasi di Indonesia Kelompok 4

Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade