Cermatilah kalimat di bawah ini!
Pada dasarnya, batu permata harus melewati tahap pemolesan sebelum perhiasan dijadikan.
kalimat di atas tidak efektif karena ....
Menyunting ejaan dan tanda baca
Quiz
•
World Languages
•
11th Grade
•
Hard
resi damayanti
Used 31+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Cermatilah kalimat di bawah ini!
Pada dasarnya, batu permata harus melewati tahap pemolesan sebelum perhiasan dijadikan.
kalimat di atas tidak efektif karena ....
makna kalimat ambigu dan tidak logis
subjek dalam kalimat tersebut tidak jelas
makna kalimat tidak bisa dterima oleh logika umum
penggunaan kata yang berlebihan sehingga terjadi redundansi
penggunaan imbuhan yang tidak sejajar sehingga menunjukkan ketidak pararelan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Cermatilah kalimat berikut!
(1) Pemerintah terus berupaya mendorong (2) pengembangan IPTEK dan (3) menyediakan anggaran yang mencukupi sehingga (4) pengembangan iptek bermanfaat (5) bagi kesejahteraan masyarakat Indonesia.
Penulisan ejaan yang tidak tepat pada paragraf tersebut ditunjukkan oleh nomor ....
1
2
3
4
5
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan kalimat berikut!
para pengguna Jalan yang melintas di Jalan Joglo Raya, Kelurahan Joglo, Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat mengaku stres.
kalimat tersebut tidak sesuai ejaan karena huruf kapital ....
tidak digunakan untuk penulisan huruf pertama nama kota
tidak digunakan untuk menuliskan huruf pertama nama geografis yang digunakan sebagai penjelas nama jenis
digunakan untuk menuliskan kata jalan apabila diikuti nama jalannya, tetapi jika tidak diikuti nama jalan, kata jalan tidak ditulis kapital
digunakan untuk menuliskan huruf pertama nama jalan, tetapi kata jalan seharusnya tidak diawali huruf kapital
digunakan sebagai huruf pertama huruf geografis dan unsur pengiringnya, tetapi tidak digunakan sebagai huruf pertama kata yang bukan nama resmi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan kutipan di bawah ini dengan cermat!
(1) Keputusan Pedrosa membuahkan hasil positif. (2) Pasalnya, ketika kondisi trek mulai mengering, (3) Pedrosa berhasil menyalip Rossi dan Lorenzo untuk meraih kemenangan di motoGP Jepang. (4) Hasil di motoGP Jepang membuat Pedrosa naik ke peringkat lima klasemen sementara motoGP 2015 dengan torehan 154 poin, (5) menggeser posisi Bredly Smith.
Penggunaan tanda baca yang tidak tepat pada paragraf di atas ditunjukkan oleh nomor ....
1
2
3
4
5
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan kalimat berikut ini!
Kue beraroma parfum akan dibuat setiap hari dan mulai bisa dipesan per tanggal 30 November, dibanderol dengan harga 70 atau (....) untuk porsi enam sampai delapan orang.
Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas yang sesuai ejaan adalah ....
Rp1.070.300,-
Rp 1.070.300
Rp1. 070.300,00
Rp 1.070.300,-
Rp 1.070.300,00
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Cermatilah kalimat berikut!
Selain Yusuf dalam kegiatan tersebut hadir tiga orang pembicara terkemuka Dicky Aghina dan Gian
Penggunaan tanda baca yang tepat pada kalimat tersebut adalah ....
Selain Yusuf, dalam kegiatan tersebut hadir tiga orang pembicara terkemuka, Dicky, Aghnia dan Gian.
Selain Yusuf dalam kegiatan tersebut hadir tiga orang pembicara: terkemuka Dicky, Aghnia, dan Gian.
Selain Yusuf, dalam kegiatan tersebut hadir tiga orang pembicara terkemuka: Dicky, Aghnia, dan Gian.
Selain Yusuf, dalam kegiatan tersebut hadir tiga orang pembicara terkemuka: Dicky, Aghnia dan Gian.
Selain Yusuf dalam kegiatan tersebut, hadir tiga orang pembicara terkemuka: Dicky, Aghnia dan Gian.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
(1) "Tapi mengapa diam saja di belakang?" tanya Karnaen.
(2) "Saya membantu pekerjaan koki," jawab Ani.
(3) "Ah, engkau turut masak?" Karnaen bertanya kembali.
(4) "tidak mas, hanya masak air. ketimbang diam tidak ada kerja, supaya tidak merasa kesal," Ujar Ani.
(5) "Tapi akupun suka melihat engkau masak, An. Karena dengan begitu, engkau akan kian jelas kelihatan sebagai wanita yang akan jadi ratu rumah tangga," ujar Karnaen.
perbaikan ejaan untuk dialog nomor 5 yang bercetak miring adalah ....
Tapi akupun suka melihat kaumasak, An.
Tapi aku pun suka melihat engkau masak, An.
Tapi aku pun suka melihat kau masak, An.
Tetapi aku pun suka melihat engkau masak, An.
Namun, akupun suka melihat engkau masak, An.
20 questions
Teks Prosedur - Bahasa Indonesia XI
Quiz
•
11th Grade
20 questions
SAS Bahasa Indonesia Kelas 4 smst 1 2024 SD
Quiz
•
4th Grade - University
20 questions
PROSES MORFOLOGIS REDUPLIKASI
Quiz
•
10th - 11th Grade
20 questions
prosedur kompleks
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Quiz Teks Eksplanasi Kelas 11
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Bahasa Indonesia
Quiz
•
11th Grade
20 questions
STS BAHASA INDONESIA KELAS 5A_MIN 1 BAUBAU
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Teks Ceramah
Quiz
•
11th Grade - University
25 questions
Equations of Circles
Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)
Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice
Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers
Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons
Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)
Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review
Quiz
•
10th Grade