Bentuk semangat dan komitmen kebangsaan, terdiri dari empat periode yaitu kecuali ....
PPKN KELAS 8 BAB 6

Quiz
•
Moral Science
•
8th Grade
•
Medium
Fauzi Nurrahman
Used 631+ times
FREE Resource
Student preview

20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
masa sebelum pergerakan nasional
masa pergerakan nasional
masa sumpah pemuda
masa proklamasi kemerdekaan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Kehidupan dalam kerajaan yang diisi dengan nilai kerukunan dan kedamaian antara umat beragama merupakan contoh nilai komitmen kebangsaan yang sudah ada pada masa ....
sebelum pergerakan
pergerakan nasional
proklamasi kemerdekaan
perjuangan mengisi kemerdekaan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Tokoh pendiri negara Indonesia yang lahir di Bukittinggi 12 Agustus 1902 adalah ....
Muhammad Yamin
Soekarno
Muhammad Hatta
Sutan Syahrir
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Organisasi yang didirikan oleh Soekarno pada masa pergerakan nasional adalah ....
Indische Partij
Partai Nasional Indonesia
Serikat Islam
Perhimpunan Indonesia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Penjara, dibuang dan hidup dalam penderitaan tidak membuat semangat dan tekad Soekarno untuk kemerdekaan surut. Nilai komitmen kebangsaan yang bisa kita pelajari adalah ....
tidak pernah putus asa untuk kepentingan negara
persatuan dan kesatuan
anti penjajahan
disiplin yang tinggi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Pada tahun 1930, Soekarno pernah ditanggap dan dipenjara di Sukamiskin, dalam penjara Soekarno tidak berputus asa dan tetap bersemangat dan berkomitmen untuk terus berjuang dan Soekarno menuliskan pembelaan terhadap yang dilakukan oleh Belanda yang berjudul ....
Indonesia Menggugat
Indonesia Merdeka
Indonesia bersatu
Indonesia jaya
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Sikap dan perilaku yang ditandai oleh rasa memiliki, memberikan perhatian, serta melakukan usaha untuk mewujudkan harapan dan cita – cita dengan sungguh – sungguh disebut dengan ....
semangat
komitmen
nasionalisme
patriotisme
Create a free account and access millions of resources
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade