Naskah Soal PAT IPS Kelas 8
Quiz
•
Social Studies
•
12th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
sri_astuti010275@yahoo.com sri_astuti010275@yahoo.com
Used 12+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pak Andre adalah seorang petani jagung di daerahnya, hasil panennya langsung disalurkan untuk desanya, jika di desanya sudah terpenuhi, maka hasil panen akan dijual ke tempat lain. Berdasarkan pelaku kegiatan ekonomi, Pak Andre termasuk ke dalam rumah tangga …
perusahaan
konsumen
negara
masyarakat luar negeri
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut ini
1) Tingkat pendapatan
2) Perbedaan perilaku konsumen
3) Menghasilkan barang dan jasa
4) Perbedaan keluarga
5) Memeproleh keuntungan
Yang merupakan penyebab adanya interaksi permintaan dan penawaran adalah ….
1, 3, dan 4
2, 4, dan 5
1, 2, dan 5
3, 4, dan 5
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang merupakan perbedaan dari perusahaan dan badan usaha adalah …
perusahaan bertujuan mencari laba sedangkan badan usaha menghasilkan barang dan jasa
perusahaan adalah pihak yang mengelola perusahaan sedangkan badan usaha sebagai alat untuk mecapai tujuan usaha
perusahaan berbentuk fisik sedangkan badan usaha berbentuk lembaga
perusahaan dan badan usaha bertujuan mendapatkan keuntungan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Badan usaha yang modalnya berasal dari pendiri, pembagian keuntungan sesuai akta pendirian, dan pemilik perusahaan adalah sekutu aktif. Badan usaha yang dimaksud adalah ….
perusahaan perorangan
persekutuan Komanditer
perseroan terbatas
firma
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keseluruhan sarana untuk menyediakan dan memudahkan dalam memproduksi maupun
menyalurkan barang atau jasa yang dibutuhkan demi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia disebut ….
produksi
teknologi
penawaran
permintaan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini contoh dari peran teknologi terhadap permintaan adalah …
membuat batik dengan teknik mencetak membuat proses produksi batik menjadi lebih cepat
baju buatan Rima terkenal sampai ke seluruh Indonesia hanya karena memasarkan di social mediia
adanya ojek online memudahkan Ayah untuk melewati kemacetan ibukota
dengan adanya tenaga mesin membuat banyaknya pengangguran
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Interaksi antarruang disebabkan karena adanya perbedaan potensi sumber daya alam daerah yang satu dengan yang lainnya. Dengan adanya interaksi antarruang dapat memudahkan suatu negara memenuhi kebutuhannya dengan mudah melalui kegiatan ekspor dan impor. Namun, di Indonesia sendiri produk yang dihasilkan belum mampu bersaing dengan produk yang dihasilkan dari luar negeri, akibatnya banyak masyarakat Indonesia lebih banyak memeblir barang dari luar negeri dibandingkan membeli produk buatan negara sendiri.. Hal ini menandakan bahwa adanya interaksi antarruang dapat menyebabkan …
pola hidup yang konsumtif
adanya ketergantungan kepada negara lain
meningkatnya utang negara
hilangnya rasa cinta terhadap produk dalam negeri
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
PELUANG USAHA
Quiz
•
12th Grade
20 questions
INDONESIA SEBAGAI POROS MARITIM DUNIA
Quiz
•
11th - 12th Grade
15 questions
PPKn Kelas 7 Bab 1
Quiz
•
12th Grade
21 questions
Islam
Quiz
•
6th Grade - Professio...
20 questions
SISTEM PEMERINTAHAN DI INDONESIA - 11 OTKP3
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Kearifan Lokal dan Pemberdayaan Komunitas
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Hakikat Permasalahan Sosial dan Penyebabnya
Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
APBN
Quiz
•
11th Grade - Professi...
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Social Studies
21 questions
WH/WGI Common Assessment #9 Review Quiz
Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
US Gov Semester Exam
Quiz
•
12th Grade
25 questions
Christmas Movies!
Quiz
•
5th Grade - University
60 questions
Logos and Slogan Quiz
Quiz
•
10th Grade - University
40 questions
EOCA Review
Quiz
•
12th Grade
46 questions
Final Exam Review
Quiz
•
9th - 12th Grade
