
PAS SOSILOGI KLS X IPS
Authored by Rita Sari
Social Studies
1st Grade
40 Questions
Used 7+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Pelapisan sosial menunjukkan adanya pembedaan status sosial secara vertikal. Pernyataan berikut yang menunjukkan contoh gejala pelapisan sosial adalah ....
Umat Kristiani ikut berbagi takjil pada bulan Ramadhan sebagai bentuk kerukunan umat beragama
Dalam masyarakat Jawa terjadi pembedaan tutur bahasa antara orang yang lebih tua dan orang yang lebih muda
Di perkotaan ditemui banyak pendatang sehingga menyebabkan terjadinya keragaman ras
Muncul profesi baru yang berkaitan dengan internet seperti web programmer, copy writer, dan influencer
Msyarakat cenderung menyegani seseorang yang memiliki jabatan dibandingkan dengan yang tidak memiliki jabatan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Gejala sosial berupa stratifikasi sosial mudah ditemui dalam masyarakat. Sebagai contoh, ketika menjalankan program pembangunan, masyarakat secara otomatis membentuk kepanitiaan yang terdiri atas ketua, sekretaris, bendahara, dan anggota. Masyarakat menunjuk tokoh yang dianggap tepat menjalankan jabatan tersebut. Fungsi stratifikasi sosial berdasarkan ilustrasi adalah ...
Menunjukkan pengalaman kerja
Menunjukkan perbedaan wewenang
Membedakan kekayaan yang dimiliki
Menunjukkan loyalitas dalam pekerjaan
Membedakan kekuasaan antargolongan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Pernyataan yang tepat terkait gejala sosial akibat hetrogenitas sosial dalam masyarakat adalah ....
Pekerjaan penduduk kota lebih beragam daripada penduduk desa
Perbedaan ras, etnik, dan agama dikategorikan sebagai stratifikasi sosial
Struktur jabatan dalam organisasi merupakan contoh diferensiasi sosial
Antarkelompok masyarakat sebenarnya menjalankan kearifan lokal yang sama
Tingkat pendidikan, pendapatan dan kekayaan dapat dikategorikan sebagai diferensiasi sosial
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Berikut contoh pekerjaan yang berhubungan dengan aktivitas memberdayakan potensi sumber daya alam yaitu ....
Nelayan, guru, dan dokter
Petani, nelayan, dan peternak
Penjual makanan, PNS, dan sales
Guru, dokter, dan penjual makanan
Penjual makanan, peternak, dan petani
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perhatikan gambar berikut!
Dewasa ini muncul gejala sosial tentang pengobatan herbal. Masyarakat kembali menggunakan obat-obat herbal seperti tampak pada gambar untuk dikonsumsi demi kesehatan. Adapun unsur yang terkandung dalam kearifan lokal tersebut adalah .....
Hukum lokal dan nilai lokal
Nilai lokal dan kepercayaan lokal
Kepercayaan lokal dan keterampilan lokal
Keterampilan lokal dan hukum lokal
Pengetahuan lokal dan keterampilan lokal
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Meskipun biaya kampanye tidak murah, banyak masyarakat tertarik mencalonkan diri menjadi calon anggota legislatif. Mereka beranggapan bahwa jika berhasil dalam pencalonan tersebut, status sosial mereka akan mengalami peningkatan dalam masyarakat. Realitas demikian menunjukkan gejala sosial yang mengarah pada ....
Globalisasi
Modernisasi
Startifikasi sosial
Diferensiasi sosial
Keberagaman kearifan lokal
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Gejala sosial yang marak terjadi di kalangan remaja ialah pergaulan bebas. Salah satu faktor penyebab remaja terjerumus dalam perilaku tersebut adalah ....
Disorganisasi keluarga
Perhatian orang tua
Sosialisasi berjalan secara sempurna
Kontrol pengawasan orang tua yang baik
Pengetahuan tentang keagamaan yang kuat
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
45 questions
mapsi sd 2022 sdn sidomukti
Quiz
•
1st - 6th Grade
40 questions
US IPS KLS 6 TAHUN 2023
Quiz
•
1st Grade
40 questions
PENILAIAN TOPIK WUDHUK TAHUN 1
Quiz
•
1st - 12th Grade
40 questions
QUIZ PENDALAMAN MATERI EKONOMI
Quiz
•
1st Grade
40 questions
Ulangan Harian Tema 3 Potensi lingkungan (VII)
Quiz
•
1st Grade
45 questions
QUIZZIZ IPS KELAS 7 SMP ASISI JAKARTA
Quiz
•
1st - 5th Grade
40 questions
PENILAIAN TENGAH SEMESTER
Quiz
•
1st - 3rd Grade
40 questions
LATIHAN SOAL KB.1 & KB.2
Quiz
•
1st Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade