Penilaian Harian Bab 3 Penelitian dan Penulisan Sejarah

Quiz
•
History
•
10th Grade
•
Hard
Sandy Ariyanto
Used 39+ times
FREE Resource
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Masalah pertama dalam proses penelitian yang harus dipersiapkan adalah....
Topik
Metode
Pendekatan
Dokumen
Fakta
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Mencari dan mengumpulkan sumber-sumber sejarah yang terkait dengan topik penelitian disebut....
Interpretasi
Heuristik
Kritik
Verifikasi
Historiografi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Langkah-langkah metode penelitian sejarah secara berurutan adalah....
kritik, heuristik, interpretasi dan historiografi
heuristik, kritik, interpretasi, dan historiografi
kritik, heuristik, historiografi dan interpretasi
heuristik, kritik, interpretasi, dan verifikasi
heuristik, kritik, historiografi dan interpretasi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Tahapan menguji keabsahan dan keterkaitan terhadap sumber sejarah dalam penelitian sejarah merupakan tahap....
Verifikasi
Historiografi
Heuristik
Interpretasi
Pemilihan Topik
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Tahapan akhir dari metode sejarah adalah....
Interpretasi
Historiografi
Verifikasi
Heuristik
Krikit
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Arti verifikasi didalam penelitian sejarah adalah ….
Pengumpulan data-data dari suatu peristiwa sejarah
Pemeriksaan terhadap kebenaran laporan tentang suatu peristiwa sejarah
Pengujian data-data dari suatu peristiwa sejarah
Penelitian pada tempat terjadinya suatu peristiwa sejarah
Penyelidikan kebenaran suatu peristiwa sejarah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perlunya melakukan kritik sumber ketika hendak melakukan penulisan karya sejarah adalah untuk….
menguji kredibilitas dan keautentikan sumber
mempermudah dalam menyusun daftar pusaka
membatasi panjang dan pendeknya suatu materi pembahasan dan mempermudah dalam proses penulisan
mempermudah dalam proses penulisan
mendukung kaidah-kaidah keilmuan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
40 questions
ASESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER (ASAS) GANJIL SEJARAH KELAS 10

Quiz
•
10th Grade - University
45 questions
PAS SEJARAH KUMER 2023

Quiz
•
10th Grade
40 questions
PAT SJRH INDONESIA KLS 10

Quiz
•
10th Grade
40 questions
PSAS Sejarah X Ayu Lindasari

Quiz
•
10th Grade
40 questions
ASESMEN SUMATIF GENAP KELAS X

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
Sejarah Kelas X pa haji zaenudin

Quiz
•
10th Grade
40 questions
PAS SEJARAH KELAS X

Quiz
•
9th - 12th Grade
35 questions
PENELITIAN SEJARAH

Quiz
•
10th Grade - University
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade