Baso kuy
Quiz
•
Fun
•
University
•
Practice Problem
•
Hard
Dinda Oktavia Rieuwpassa
Used 3+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Perhatikan paragraf di bawah ini
(1) Penelitian terbaru menunjukan bahwa konsumsi alkohol berdampak negatif pada kesehatan. (2) Hal ini berlaku di seluruh dunia. (3) Penelitian tersebut mengestimasikan bahwa mengonsumsi alkohol sekali dalam sehari akan meningkatkan resiko kanker, diabetes, dan tuberkulosis. (4) Penelitian lain menyebutkan, mengonsumsi satu atau dua gelas alkohol dapat menyehatkan tubuh. (5) Angka itu disebut sebagai batas aman konsumsi alkohol.
1. Kata sambung yang tepat untuk kalimat (4), sehingga mampu memperjelas antara hubungan kalimat (3) dan (4), adalah .....
Meskipun
Padahal
Selain itu
Selanjutnya
Bahkan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Bacalah Paragraf di bawah ini
1) Penggunaan pestisida secara spesifik Membahayakan populasi lebah madu. 2) Bahkan paparan terhadap pestisida neonikotinoid dikaitkan dengan kepunahan massal pada populasi lebah. 3) Penelitian terbaru mengungkapkan bahwa sebelum merusak populasi lebah, pestisida tersebut mampu menarik perhatian lebah agar mengalami kecanduan. 4) Penelitian tersebut menemukan bahwa pestisida menjadi candu bagi lebah, seperti manusia yang candu nikotin. 5) Makin banyak bahan kimia yang dikonsumsi, maka makin banyak yang mereka inginkan. 6) Secara kimia, pestisida neonikotinoid mirip dengan nikotin. 7) Dalam penelitian ini lebah lebah ditawari dua macam gula, yang salah satunya di campuri pestisida neonikotinoid. 8) Pada awalnya lebah menjauhi gula yang dicampuri pestisida itu 9) namun seiring berjalannya waktu, lebah jadi lebih sering mengunjungi gula yang dicampuri pestisida tersebut.
2. Gagasan pokok kalimat no 9 adalah....
Lebah berubah sikap
Lebah menyukai gula
Lebah berkunjung ke tanaman
Lebah terkontaminasi
Tanaman beraroma pestisida
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Bacalah Paragraf di bawah ini
1) Penggunaan pestisida secara spesifik Membahayakan populasi lebah madu. 2) Bahkan paparan terhadap pestisida neonikotinoid dikaitkan dengan kepunahan massal pada populasi lebah. 3) Penelitian terbaru mengungkapkan bahwa sebelum merusak populasi lebah, pestisida tersebut mampu menarik perhatian lebah agar mengalami kecanduan. 4) Penelitian tersebut menemukan bahwa pestisida menjadi candu bagi lebah, seperti manusia yang candu nikotin. 5) Makin banyak bahan kimia yang dikonsumsi, maka makin banyak yang mereka inginkan. 6) Secara kimia, pestisida neonikotinoid mirip dengan nikotin. 7) Dalam penelitian ini lebah lebah ditawari dua macam gula, yang salah satunya di campuri pestisida neonikotinoid. 8) Pada awalnya lebah menjauhi gula yang dicampuri pestisida itu 9) namun seiring berjalannya waktu, lebah jadi lebih sering mengunjungi gula yang dicampuri pestisida tersebut.
3. Penggunaan kata sambung yang salah terdapat pada kalimat ...
3
5
7
8
9
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
(1) Kopi telah menjadi minuman favorit bagi banyak warga dunia. (2) Meminum kopi kini telah menjadi gaya hidup tersendiri. (3) Menurut para ahli dataran tinggi Ethiopia merupakan tempat kelahiran kopi. (4) Ethiopia Mengekspor biji kopi melintasi laut merah ke Arabia, tempat pertama kali kopi di tanam pada pertengahan abad ke-15 di Yaman(5) Lantaran kekaisaran ottoman, kopi mulai terkenal di sebagian kecil Asia, Suriah, Mesir dan Eropa Selatan.
(6) Sampai abad ke-17, perdagangan kopi hanya di monopoli oleh orang-orang Arab. (7) Namun sekelompok pedagang Belanda berhasil menyelundupkan biji kopi ke Eropa. (8) Seabad kemudian orang-orang eropa mulai menanaminya di daerah koloni mereka seperti Jawa, Kolombia dan Kenya. (9) Pada waktu itu kopi telah menjadi komoditas internasional dan sekaligus minuman rakyat di banyak negara. (10) Kini minuman yang dianggap misterius itu telah menjadi minuman yang populer di berbagai negara.
4. Manakah hubungan logis yang paling tepat?
Kalimat 2 merupakan uraian kalimat 1
Kalimat 4 merupakan penjelasan kalimat 3
Kalimat 9 merupakan contoh kalimat 8
Kalimat 7 merupakan contoh kalimat 6
Kalimat 10 merupakan perincian kalimat 9
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
(1) Kopi telah menjadi minuman favorit bagi banyak warga dunia. (2) Meminum kopi kini telah menjadi gaya hidup tersendiri. (3) Menurut para ahli dataran tinggi Ethiopia merupakan tempat kelahiran kopi. (4) Ethiopia Mengekspor biji kopi melintasi laut merah ke Arabia, tempat pertama kali kopi di tanam pada pertengahan abad ke-15 di Yaman(5) Lantaran kekaisaran ottoman, kopi mulai terkenal di sebagian kecil Asia, Suriah, Mesir dan Eropa Selatan.
(6) Sampai abad ke-17, perdagangan kopi hanya di monopoli oleh orang-orang Arab. (7) Namun sekelompok pedagang Belanda berhasil menyelundupkan biji kopi ke Eropa. (8) Seabad kemudian orang-orang eropa mulai menanaminya di daerah koloni mereka seperti Jawa, Kolombia dan Kenya. (9) Pada waktu itu kopi telah menjadi komoditas internasional dan sekaligus minuman rakyat di banyak negara. (10) Kini minuman yang dianggap misterius itu telah menjadi minuman yang populer di berbagai negara.
5. Simpulan yang tepat dari bacaan tersebut adalah ...
Tanaman kopi yang kini sangat populer, pada zaman dahulu sangatlah misterius
Kopi menyebar ke seluruh dunia merupakan sebab dari perluasan kekaisaran Ottoman
Orang Belanda menyebarluaskan kopi ke seluruh penjuru dunia
Kopi yang lahir di Ethiopia, kini telah berkembang dan menyebar ke seluruh penjuru Dunia
Perdagangan kopi secara internasional dikuasai oleh orang-orang arab.
Similar Resources on Wayground
10 questions
Seberapa tahu kamu tentang Jepang?
Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
Happy
Quiz
•
University
10 questions
Untitled Quiz
Quiz
•
11th Grade - University
10 questions
Manajemen Keuangan
Quiz
•
University
10 questions
Psikologi Industri
Quiz
•
University
10 questions
GERMAS
Quiz
•
University
10 questions
Pengenalan kepada Organisasi
Quiz
•
University - Professi...
10 questions
Quiz Opening SCIENCE 2021
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Fun
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
3rd Grade - University
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
University
10 questions
Christmas movies
Quiz
•
KG - Professional Dev...
15 questions
Christmas Movie Trivia SHOWDOWN!
Quiz
•
5th Grade - University
25 questions
Christmas Music, Movies, and More
Quiz
•
KG - University
