BAKTERI (NCEP)
Quiz
•
Biology
•
10th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
encep suryana
Used 682+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini hal yang benar mengenai sel prokariotik adalah ….
bersifat patogen
tidak memiliki membran inti
tidak memiliki mitokondria
tidak memiliki dinding sel
tidak memiliki sitoplasma
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bakteri anaerob berbeda dengan bakteri aerob karena ….
bakteri aerob hidup tanpa oksigen
bakteri anaerob hidup dengan adanya oksigen
bakteri anaerob hidup tanpa oksigen bebas
bakteri anaerob hdup di tempat yang kering
bakteri aerob hidup di tempat yang lembab
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Persamaan antara bakteri dan ganggang hijau-biru antara lain ialah bahwa keduanya ….
membentuk hifa
inti tidak bermembran
mengandung fikosianin
hidup berkoloni
hidup autotrof
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bakteri mempunyai kemampuan untuk melakukan reproduksi secara seksual, yaitu melalui ...
pembelahan sel
perkawinan antara bakteri betina dan jantan
pertukaran materi rekombinasi/genetik
. perkawinan yang bersifat hermafrodit
fragmentasi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Persenyawaan antara polisakarida dan protein yang merupakan penyusun dinding sel bakteri dinamakan ….
makrobakteriofag
mikrobakteri
peptidoglikan
bakteriofag
makrobakteri
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengecatan Gram pada bakteria merupakan pengecatan bertingkat karena menggunakan beberapa cat, kecuali ...
Kristal violet
Kristal merah
Iodin
Safranin
air Fuchsn
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bakteri Escherichia coli, setelah dicat dengan cat Gram akan berwarna ...
hitam
ungu
merah
putih
kuning
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Ulangan Harian 1 Kingdom Plantae
Quiz
•
10th Grade
20 questions
UJIAN SUMATIF TP 1 KEANAKERAGAMAN HAYATI DAN KLASIFIKASI FASE E
Quiz
•
10th Grade
20 questions
PAS BIOLOGI X MIA
Quiz
•
10th Grade
20 questions
Energías Renovables
Quiz
•
10th Grade
20 questions
Tes Sumatif Keanekaragaman Hayati Biologi Fase E
Quiz
•
10th Grade
20 questions
METABOLISME SEL
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
STS Biologi Kelas 11 MIA
Quiz
•
10th Grade
20 questions
Ulangan Harian Sistem Pernapasan kelas XI
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Biology
20 questions
Food Chains and Food Webs
Quiz
•
7th - 12th Grade
17 questions
Mitosis and Cell Cycle
Quiz
•
9th - 12th Grade
21 questions
Cell Cycle and mitosis
Quiz
•
9th - 10th Grade
20 questions
Cell Transport
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Monohybrid Cross Quiz
Quiz
•
9th - 10th Grade
25 questions
Chromosomal Mutations
Quiz
•
8th - 12th Grade
27 questions
Week 13 QUIZ Review (11/14/25) - Mitosis and Cytokinesis
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Cell Organelles
Quiz
•
10th Grade
