Bacalah kutipan teks berikut dengan saksama!
Komputer merupakan salah satu perangkat elektronik yang sering digunakan untuk memudahkan pekerjaan manusia. Sebelum digunakan, komputer ini harus dioperasikan terlebih dahulu. Dalam pengoperasian komputer, kita harus mengikuti setiap prosedur bagaimana cara menghidupkan komputer dengan benar.
Paragraf di atas merupakan bagian dari struktur teks prosedur yaitu bagian ….