UH 1 Fungsi sosiologi

UH 1 Fungsi sosiologi

Assessment

Quiz

Social Studies

KG

Medium

Created by

Tina Reftina

Used 5+ times

FREE Resource

Student preview

quiz-placeholder

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bidang ilmu yang berusaha mengkaji kehidupan sosial manusia terutama tentang tindakan-tindakan individu dan kelompok adalah ....

Antropologi

Sosiologi

kumunikasi

biologi

geografi

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Sosiologi merupakan ilmu yang memusatkan perhatian pada segi-segi kemasyarakatan yang bersifat umum dan berusaha untuk mendapatkan pola-pola umum kehidupan masyarakat . Pernyataan tersebut merupakan definisisosiologi menurut ....

Hasan Shadily

Soerjono Soekanto

Selo Soemardjan

Herbert Spenser

Emile Durkheim

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Tokoh pertama kali meletakan sosiologi sebagai sebuah ilmu adalah ....

Emile Durkheim

Auguste Comte

Herbert Spenser

Peter L. Berger

C. Wright Mills

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Jimmy adalah seorang pecandu narkoba. Ia enggan untuk berhenti mengonsumsi obat-obatan terlarang meskipun mengetahui dampak negatif dari perbuatannya tersebut, Tindakan Jimmy tersebut dapat dikaji menggunakan ilmu ....

Hukum

politik

komunikasi

sosiologi

geografi

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Pokok kajian sosiologi adalah tindakan sosial. Pernyataan tersebut di ungkapkan oleh ....

Joseph Roucek

Max Weber

Emile Durkheim

C. Wright Mills

Peter L. Berger

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Lina suka sekali menanam anggrek. Selain karena suka dengan bunga tersebut, Lina suka menanam anggrek untuk di ikutsertakan dalam lomba sehingga ia kerap mendapat penghargaan . Tindakan Lina tersebut termasuk ....

perilaku sosial

fakta sosial

tindakan sosial

imajinasi sosial

realitas sosial

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Berikut ini yang bukan merupakan unsur pokok dari ilmu pengetahuan adalah ....

pengetahuan

tersusun secara sistematis

menggunakan pemikiran

dapat diselidiki secara kritis

bersifat spekulatif

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?

Discover more resources for Social Studies