3.3 Memahami penampilan tari kreasi daerah
Quiz
•
Arts
•
6th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
jauhari effendy
Used 84+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Suatu gerakan secara berirama senada dengan alunan musik, dilakukan di tempat dan waktu tertentu untuk mengekpresikan perasaan, maksud, dan pikiran serta menyampaikan pesan tersebut melalui seseorang maupun kelompok adalah pengertian dari seni ....
Tari
Rupa
Drama
Musik
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pengiring tari yang gunanya mengatur gerakan penari dan memperkuat tujuan yang ingin disampaikan adalah....
musik
properti
rias
panggung
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang BUKAN merupakan ciri-ciri seni tari kreasi adalah ....
Lebih mengutamakan cerita, pola gerak hasil pengembangan
Makna atau pesan dari tarian sebagai ungkapan ekspresi pribadi
Menunjukkan kebebasan kreativitas
Menunjukkan identitas budaya suatu daerah tertentu.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tari kreasi bersifat ....
non etnik
etnik
tradisi
budaya
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
karya seni tari yang baru dan telah disesuaikan dengan zaman adalah ...
tari kreasi
tari tradisional
tari daerah
tari klasik
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tari kreasi berfungsi sebagai ....
penyajian nilai keindahan
upacara adat
upacara keagamaan
penyajian budaya daerah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Secara garis besar tari kreasi dibedakan menjadi 2 golongan, yaitu ....
tari kreasi tradisi dan tari kreasi baru tidak berpolakan tradisi
tari etnik dan tari non etnik
tari topeng dan tari jaipong
tari untuk keindahan dan tari untuk upacara adat
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
kuis prakarya kerajinan bahan keras (kelas IX)
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
PSV FORM 3
Quiz
•
3rd Grade - University
15 questions
SBdP TEMA 2 KELAS 6 POLA LANTAI
Quiz
•
6th Grade
15 questions
Latihan Soal SBDP PH 1
Quiz
•
6th Grade
18 questions
Kuis Seni Musik
Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
Latihan Soal PAS SBDP
Quiz
•
6th Grade
20 questions
SOAL PAS TEMA 1 KELAS 6 MUPEL SBDP
Quiz
•
6th Grade
20 questions
SBDP TEMA 3 KELAS 6
Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
