Banyak orang berasumsi bahwa Bunga Raflesia Arnoldi sama dengan Bunga Bangkai. Pernyataan berikut yang benar adalah ... .
OSN IPS 2020

Quiz
•
Social Studies
•
12th Grade
•
Medium
Dian Lilya
Used 62+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Bunga Bangkai memiliki nama latin amorphophallus titanum
Bunga Raflesia memiliki bentuk yang menjulang ke atas
Bunga Bangkai memiliki bentuk yang membulat ke samping
Bunga Raflesia termasuk ke dalam keluarga talas-talasan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Hutan merupakan salah satu kekayaan sumber daya yang harus dijaga kelestariannya. Akan tetapi saat ini banyak terjadi penyusutan luas hutan yang paling drastis di Indonesia antara lain terdapat di Provinsi ... .
Jawa Barat, Kalimantan Timur, dan Papua
Riau, Kalimantan Tengah, dan Aceh
Sulawesi Selatan, Kalimantan Barat, dan Bangka Belitung
Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara Barat
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Bangkok terkenal dengan destinasi wisata dan kota yang menghadap ke sungai (water front city). Kota-kota di Indonesia yang juga sangat perpotensi dikembangkan seperti Bangkok yaitu ... .
Jayapura, Bandung, dan Denpasar
Pekanbaru, Pangkal Pinang, dan Palangkaraya
Semarang, Medan, dan Ambon
Palembang, Pontianak, dan Samarinda
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Di daerah pegunungan, umumnya petani menanam jenis tanaman palawija. Hal ini karena kondisi lingkungan alam yang berpengaruh adalah ... .
aktivitas gunung berapi
tanah pegunungan yang sangat subur
tanah pegunungan yang sulit menahan air
temperatur wilayah pegunungan sangat rendah
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Penanaman padi Gogo Rancah di Nusa Tenggara Timur dengan cara ditugal seperti halnya padi ladang. Hal ini karena keadaan wilayah tersebut ... .
jumlah bulan basah < jumlah bulan kering
jumlah bulan basah > jumlah bulan kering
jumlah bulan basah = jumlah bulan kering
temperatur udara yang sangat tinggi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Wilayah Sangiran merupakan tempat ditemukannya banyak kerangka manusia purba. Landform dari wilayah Sangiran adalah ... .
lembah
dataran
pegunungan
perbukitan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Untuk menjaga kelestarian hutan, masyarakat di sekitar hutan menetapkan wilayah hutan larangan. Salah satu suku bangsa di Indonesia yang masih masih menjaga adanya hutan larangan, yaitu Suku ... .
Baduy
Tengger
Osing
Mandar
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
25 questions
USBN XII

Quiz
•
12th Grade
30 questions
UH Perkembangan Orde Baru

Quiz
•
12th Grade
25 questions
PAT Mata Pelajaran IPS Kelas 7.3

Quiz
•
12th Grade
25 questions
PAT KELAS 8 IPS

Quiz
•
12th Grade
25 questions
Ber-Pancasila dalam keseharian di masyarakat

Quiz
•
12th Grade
25 questions
PERDAGANGAN INTERNASIONAL

Quiz
•
12th Grade
25 questions
ORGANISASI PERGERAKAN NASIONAL

Quiz
•
7th - 12th Grade
25 questions
Perdagangan Internasional

Quiz
•
12th Grade - University
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for Social Studies
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
65 questions
MegaQuiz v2 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
GPA Lesson

Lesson
•
9th - 12th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade
45 questions
Week 3.5 Review: Set 1

Quiz
•
9th - 12th Grade