Ulangan Harian 1 (Susulan) Pewarnaan Bakteri Kelas XI APL 1

Ulangan Harian 1 (Susulan) Pewarnaan Bakteri Kelas XI APL 1

Assessment

Quiz

Biology

11th Grade

Easy

Created by

Agus Prasetyo

Used 14+ times

FREE Resource

Student preview

quiz-placeholder

30 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pewarnaan terhadap bakteri secara garis besar dibagi menjadi dua yaitu

pewarnaan bakteri aktif dan pewarnaan bakteri pasif

pewarnaan bakteri langsung dan pewarnaan bakteri tidak langsung

pewarnaan bakteri hidup dan pewarnaan bakteri mati

pewarnaan bakteri gantung dan pewarnaan bakteri tetes

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pewarnaan mikroba yang menggunakan satu jenis pewarna dan bertujuan untuk mengamati bentuk dari mikroba adalah

pewarnaan tahan asam

pewarnaan gram

pewarnaan sederhana

pewarnaan kapsul

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pernyataan berikut yang tidak termasuk fungsi pewarnaan bakteri adalah

mengetahui spesies bakteri

mengamati morfologi bakteri

membedakan bakteri gram positif dan negatif

mengetahui alat gerak bakteri

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Teknik berikut yang bukan termasuk teknik pewarnaan bakteri adalah

pewarnaan gram

pewarnaan tetes gantung

pewarnaan sederhana

pewarnaan tahan asam

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Jenis pewarnaan bakteri yang bertujuan untuk membedakan sifat bakteri satu dengan lainnya disebut

pewarnaan diferensial

pewarnaan negatif

pewarnaan khusus

pewarnaan sederhana

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pada pewarnaan gram pewarna primer (primary stain) yang digunakan adalah

kristal violet

safranin

karbol fuchsin

metilen blue

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Tahapan dalam pewarnaan gram yang bertujuan untuk melekatkan zat warna pada bakteri adalah

fiksasi

dekolorisasi

pemberian counter stain

pemberian primary stain

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?