1. Berikut yang paling tepat apabila resultan gaya yang bekerja pada suatu benda adalah nol maka benda tersebut...
Latihan KSM

Quiz
•
Science
•
6th Grade
•
Medium

Dwi Anjani
Used 14+ times
FREE Resource
27 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Diam
Bergerak dengan kecepatan konstan
Cenderung mempertahankan kondisi semula
Bergerak diperlambat
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
2. Seorang jamaah haji sedang melempar batu jumroh. Lintasan dari batu yang dilemparkan berupa lintasan parabola dikarenakan ...
Massa batu yang sangat besar
Gaya gravitasi
Gaya gesekan antara batu dengan udara
Perbedaan tekanan pada ketinggian
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
3. Beberapa ekor lalat terbang di sebuah gerbong kereta api yang sedang bergerak dengan kecepatan tetap 150km/jam ke arah timur. Peristiwa yang akan terjadi pada lalat selama kereta bergerak adalah...
Terbang normal seperti biasa
Menambah kecepatan terbangnya untuk mengimbangi
Terlempar ke belakang (barat) karena tidak sanggup mengimbangi kecepatan kereta
Harus menempel pada benda yang ada dalam gerbong agar tidak terlempar
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
4. Sebongkah es batu di masukkan ke dalam wadah berisi air. Peristiwa yang akan terjadi pada es batu adalah...
Tenggelam karena es lebih berat daripada air
Mengapung karena es lebih ringan daripada air
Tenggelam karena massa jenisnya lebih tinggi dari air
Mengapung karena massa jenisnya lebih rendah daripada air
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
5. Pengaruh gaya gravitasi bumi semakin kuat terhadap suatu benda apabila...
Benda semakin ringan
Jarak benda semakin dekat dengan bumi
Suhu benda semakin panas
Angin bertiup semakin kencang
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
6. Pendengaran para penyelam tradisional ketika menyelam banyak yang terganggu karena adanya pengaruh...
Tekanan udara dalam air
Gaya angkat air
Tekanan hidrostatis air
Tekanan atmosfer
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
7. Sebuah benda dilemparkan ke permukaan air di kolam yang tenang sampai benda tenggelam ke dasar kolam. Tenggelamnya benda tersebut dikarenakan...
Massa jenis benda lebih besar dari masa jenis air
Massa jenis benda lebih kecil dari masa jenis air
Masa jenis benda sama dengan masa jenis air
Gaya angkat lebih besar dari gaya berat
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
25 questions
UN SD/MI IPA Kelas 6

Quiz
•
6th Grade
25 questions
Bumi, Matahari, dan Bulan

Quiz
•
6th Grade
25 questions
Pengaruh Gaya terhadap gerak benda

Quiz
•
4th - 6th Grade
22 questions
Gaya, Pengaruh Gaya, dan Energi alternatif (Kelas 6)

Quiz
•
6th Grade
25 questions
soal try out ipa kelas 6

Quiz
•
6th Grade
25 questions
IPA Tema 9 Kelas 6

Quiz
•
6th Grade
22 questions
UH TEMA 9 MAPEL IPA

Quiz
•
6th Grade
22 questions
US KELAS 6 IPA 1

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Character Analysis

Quiz
•
4th Grade
17 questions
Chapter 12 - Doing the Right Thing

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
American Flag

Quiz
•
1st - 2nd Grade
20 questions
Reading Comprehension

Quiz
•
5th Grade
30 questions
Linear Inequalities

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Types of Credit

Quiz
•
9th - 12th Grade
18 questions
Full S.T.E.A.M. Ahead Summer Academy Pre-Test 24-25

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Misplaced and Dangling Modifiers

Quiz
•
6th - 8th Grade