Menyimpulkan Unsur-unsur Cerita Pendek

Quiz
•
World Languages
•
9th Grade
•
Easy
Mas Mahfud
Used 37+ times
FREE Resource
Student preview

15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah kutipan cerpen berikut!
“Harga di pasar mungkin bisa lebih, Di! Tetapi nenek sudah tidak kuat menurunkan buah itu dan membawanya ke pasar. Masih ada orang yang mau datang membeli di sini saja sudah untung!” kata nenek lagi. Nadanya pasrah dan menerima apa adanya saja.
“Hm ... kalau boleh, kami akan menjualnya, Nek! Pokoknya, paling sedikit nenek dapat tiga ribu rupiah. Boleh, Nek?” Tanya Adi.
Nek Haris tampak menimbang-nimbang. “Boleh saja. Asal nanti kalian tidak dimarahi orang tua kalian.
.........................................
Watak Adi dalam kutipan cerpen di atas adalah ... .
suka menolong
suka berbohong.
pandai membujuk
suka menipu
2.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kutipan cerpen berikut!
Dari kejauhan terdengar sayup-sayup suara adzan tanda waktu salat asar telah tiba. Pertandingan catur antar kelas di sekolah kami pun berakhir dengan Yadi sebagai juara pertama, Burhan juara kedua, dan aku juara ketiga. Sambil menimang-nimang piala, Yadi tertawa riang.
Sudut pandang pada penggalan cerpen di atas adalah ....
orang pertama pelaku sampingan
orang kedua pelaku sampingan
orang pertama pelaku utama
orang ketiga di luar cerita
3.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kutipan cerpen berikut!
...............................................
Doni ingin barter prangko lagi, maka ia menyusun ketiga temannya untuk membawa album prangko mereka. Di taman sekolah, mereka saling melihat isi album prangko lagi. Tiba-tiba Doni berkata, “Maafkan aku, Bob. Tapi kau telah mencuri prangko Oscar!:
Semua terkejut. Bobi segera membantah dengan keras, “Enak saja kau menuduhku. Mana buktinya?”
“Katamu kemarin, tantemu tinggal di Amesterdam. Tapi stempel prangko yang terbaca di sini adalah ‘tterdam’,” kata Doni sambil menunjuk tulisan stempel di atas prangko. Semua bergantian melihatnya dengan teliti.
Latar suasana dalam kutipan cerpen di atas adalah ... .
senang
sedih
kalut
tegang
4.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kutipan cerpen berikut !
(1)“Sedekah , Pak,” ujar ibu di depanku, membuyarkan kegilaanku. (2) Aku mengeleng. (3)Ibu itu kembali menoleh kepada ku, tetapi aku tetap mengeleng. (4)Aku sadar atas kekurangan dan kemiskinan yang juga menjeratku. (5) Haruskah aku menolong , padahal di saat ini aku juga sedang membutuhkan pertolongan ? (6)Apa salahnya aku memberi sedikit yang kumiliki, ….
Sudut pandang yang digunakan pengarang dalam kutipan cerpen tersebut adalah ….
Orang pertama pelaku utama
Orang pertama pelaku sampingan
orang ketiga pencerita
orang ketiga serba tahu
5.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
(1) Pada beberapa tempat, ilalang berbunga putih beralun-alun sama berayun dengan rumput dihembus udara. (2) Sebuah lengkungan perbatasan bumi dengan langit. (3) Garis yang mengantar matahari menuju peristirahatannya. (4) Langit yang kuning muda, berbisik putih diantaranya terjalin warna keemasan .
Bukti bahwa kutipan cerpen tersebut terjadi pada sore hari terdapat pada kalimat nomor ….
(1)
(2)
(3)
(4)
6.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kutipan cerpen berikut !
(1)Nek, Didi minta makan sekarang, ya Nek? Tanyanya mencoba merayu perempuan tua itu. (2) Nenek diam saja . (3) Tak peduli. (4) Boleh , Nek? Boleh? (5)Didi terkejut dibentak nenek. (6)Aku bilang tunggu, tunggu! Kau tidak mengerti? Tunggu sebentar lagi kakekmu pulang. 7) Diam-diam Didi melihat jam di atas meja kecil dekat radio. Sudah pukul tiga ….
Suasana tegang dalam kutipan cerpen tersebut ditunjukkan oleh kalimat ….
(1) dan (2)
(3) dan (4)
(5) dan (6)
(6) dan (7)
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah kutipan cerpen berikut dengan saksama!
Rasa berat untuk berpikir bahwa orang seperti dia bisa melakukan tindakan tidak terpuji. Tapi apa boleh buat, ada dugaan kuat bahwa paling tidak ia telah berbuat salah yang membuatnya begitu resah. Dan inilah peristiwa yang mengawali dugaan itu, seperti berulang kali diceritakan ibu. ” Waktu itu, kelihatan sekelebatan orang keluar.”Waktu mau balik, tiba-tiba ada perasaanku tidak enak. “Lalu saya ke tempat menyimpan kendaraan ayah.” Ternyata bukan Darmin.”
Amanat pada kutipan cerpen tersebut adalah….
Jangan menuduh kalau tidak ada bukti, waspada boleh saja.
Membantu orang yang ditimpa masalah.
Memaafkan kesalahan orang lain dengan ikhlas.
Jangan menyimpan barang tidak pada tempatnya.
Create a free account and access millions of resources
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade