Revolusi Prancis 1789 merupakan contoh nyata sebuah perubahan sosial politik yang gerakannya dipengaruhi oleh hasil pemikiran manusia mengenai ....
Sejarah Peminatan (Rev. Amerika dan Perancis)

Quiz
•
History
•
12th Grade
•
Medium
TUGASSEJARAH Desi
Used 20+ times
FREE Resource
21 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Oligarki
rasionalitas
pembagian kekuasaan
kebebasan
loyalitas pertuan tanahan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perang Tujuh Tahun (1754-1763) antara Inggris dan Prancis mengakibatkan kerugian besar bagi Inggris yang berdampak dengan dikeluarkannya berbagai peraturan, yaitu....
(1) UU Townshed (Townshed Act) tahun 1767
(2) UU Materai (Stamp Act) tahun 1765
(3) UU Keuangan (Currency Act) tahun 1764
(4) UU Gula (Sugar Act) tahun 1764
jika pernyataan (1), (2), (3) benar
jika pernyataan (1) dan (3) benar
jika pernyataan (2) dan (4) benar
jika pernyataan (4) benar
jika semuanya benar
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Revolusi Prancis pada 1789 tidak hanya berdampak pada kehidupan sosial, politik, dan ekonomi, tetapi juga pada seni rupa yang melahirkan aliran Neo Klasik, dengan ciri-ciri yang mencerminkan semangat perubahan zaman, yaitu....
(1) rasional
(2) penuh dengan disiplin
(3) objektif
(4) melukiskan apa saja yang dijumpainya tanpa pandang bulu dan tanpa ada pengolahan
jika pernyataan (1), (2), (3) benar
jika pernyataan (1) dan (3) benar
jika pernyataan (2) dan (4) benar
jika pernyataan (4) benar
jika semuanya benar
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pemisahaan kekuasaan yang membagi kekuasaan negara menjadi tiga, yaitu eksekutif, yudikatif, dan legislatif, digagas oleh….
J.J. Rosseau
Montesquieu
Thomas Hobbes
Voltaire
John Locke
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan Revolusi...
Proses perubahan secara berangsur-angsur dimana sesuatu berubah menjadi bentuk lain menjadi lebih kompleks/ rumit ataupun berubah menjadi bentuk yang lebih baik.
Perubahan sosial dan kebudayaan yang berlangsung secara cepat dan menyangkut dasar atau pokok-pokok kehidupan masyarakat.
Perubahan dinamis yang berlangsung lama menjadi bentuk yang lebih sederhana
Pergantian kekuasaan menjadi kekuasaan yang baru
Perbaikan suatu keadaan menjadi bentuk yang lebih baik.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Terbentuknya 13 koloni di Amerika dilatarbelakangi oleh berbagai factor, dibawah ini manakah yang bukan merupakan factor terbentuknya 13 koloni di Amerika….
Para Imigran melarikan diri karena mengalami penindasan politik di Negara Asalnya
Ingin mencari kebebasan untuk menjalankan Ibadah Keagamaan
Ingin Mencari Perutungan yang lebih baik daripada di negara asalnya
Tempat pembuangan narapidana Inggris
Tempat pencarian rempah-rempah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pernyataan yang tepat yang melatarbelakangi terjadinya Revolusi Amerika adalah…
Kerajaan Inggris (British Empire) mengeluarkan kebijakan ekonomi yang merugikan bagi kaum kolonis di Amerika
Kerajaan Inggris memerintah dengan system Absolutisme
Koloni Amerika tidak mempercayai Kerajaan Inggris karena sudah bersekutu dengan Perancis
Rakyat Koloni Amerika kecewa dengan Kerajaan Inggris karena kekalahannya melawan Perancis dalam Perang tujuh tahun
Koloni Amerika menganggap Kerajaan Inggris lemah dalam menjalankan pemerintahannya di amerika.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Uji Pengetahuan Sejarah Perang Dunia 1

Quiz
•
11th Grade - University
21 questions
SEJARAH - KAPITA SELEKTA 21

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Sejarah Kontemporer

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Indonesia Masa Demokrasi LIberal dan Terpimpin

Quiz
•
12th Grade
20 questions
QUIZ PERAN AKTIF INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN

Quiz
•
12th Grade
22 questions
Revolusi besar Dunia

Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
PH - Konflik-konflik di Dunia

Quiz
•
12th Grade
16 questions
REVOLUSI BESAR DUNIA

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade