Perhatikan indikator berikut :
1). semakin menipisnya batas-batas negara Masyarakat
2). masih memegang teguh adat istiadatnya Masyarakat
3). cenderung berkiblat pada kebudayyaan barat
4). Kehidupan masyrakat menjadi serba instan
5). Masyarakat masih menggunakan alat-alat tradisional
Indikator yang mencerminkan ciri globalisasi ditunjukkan oleh nomor ......