Memberi Tanggapan dengan Santun
Quiz
•
World Languages
•
12th Grade
•
Medium
Dyah Ning
Used 304+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di Indonesia masih banyak ditemukan layanan yang terkesan tidak menyeluruh, peralatan kurang canggih, dan dokter-dokter yang terlihat tidak percaya diri. Padahal kalau ditilik secara keseluruhan, RS di Indonesia banyak yang memiliki layanan yang lebih bagus serta peralatan lebih lengkap dan tentu saja lebih murah karena lokasinya dekat.
Dilihat dari isinya, teks di atas termasuk jenis teks....
ulasan
tanggapan kritis
tanggapan deskriptif
eksposisi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di Indonesia masih banyak ditemukan layanan yang terkesan tidak menyeluruh, peralatan kurang canggih, dan dokter-dokter yang terlihat tidak percaya diri. Padahal kalau ditilik secara keseluruhan, RS di Indonesia banyak yang memiliki layanan yang lebih bagus serta peralatan lebih lengkap dan tentu saja lebih murah karena lokasinya dekat.
Teks tersebut termasuk teks tanggapan kritis bagian....
evaluasi
penegasan ulang
deskripsi teks
refleksi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketika mengkritik, yang tidak boleh kita lakukan adalah ….
Menunjukkan kekurangan karya seni
Menawarkan solusi
Menggunakan bahasa berkonotasi negatif
idak bermaksud menjatuhkan nama baik
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Struktur teks tanggapan kritis terdiri dari ....
Evaluasi – Deskripsi teks – Penegasan ulang
Identifikasi – Klasifikasi – Deskripsi bagian
Orientasi – insiden – interpretasi – koda
orientasi – komplikasi – resolusi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
erhatikan kalimat kalimat berikut
1) Tim penyelamat tengah mencari sampai 500 orang yang hilang termasuk sekelompok wisatawan Australia yang sedang berlayar dalam kapal wisata
2) Jumlah kematian akibat tsunami yang dipicu gempa bumi hari Senin di Mentawai meningkat menjadi sekurangnya 113
3) Hal itu disampaikan oleh Kepala Pusat Penanganan Krisis, Departemen Kesehatan, Mujiharto hari Selasa(26/10)
4) Ia juga memperkirakan bahwa korban bisa lebih banyak lagi
Susunan kalimat yang tepat agar menjadi struktur evaluasi yang baik adalah
1-2-3-4
3-2-1-4
2-3-4-1
2-4-3-1
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cermati teks berikut!
Menjamurnya televisi swasta berarti kita semakin mudah menikmati hiburan. Di sinilah kita mesti berhati-hati dalam memilih program yang pas untuk dinikmati. Hendaknya, orang tua juga memperhatikan anak anaknya dalam memilih acara televisi dengan menjelaskan mana yang baik dan mana yang buruk untuk ditonton.
Tanggapan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah...
televisi swasta semakin menjamur dan mudah dinikmati.
acara televisi swasta bervariasi dan pas untuk dinikmati
orang tua harus mengarahkan anaknya dalam memilih acara televisi
orang tua harus berhati hati
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan data buku berikut!
Judul Buku : Mawar Cintaku
Penulis : Adiffa
Penerbit : PT Angkasa
Tahun : 2009
Keunggulan:
1. Isi buku menarik
2. Bahasa komunikatif
Kelemahan : Ilustrasi gambar kurang
Teks tanggapan santun yang tepat berdasarkan ilustrasi data buku tersebut adalah …
Buku ini isinya sangat bagus. Selain itu, bahasanya komunikatif. Hanya sayang, kertas yang digunakan terlalu tipis.
Cover buku sangat menarik. Selain itu bahasanya bagus. Hanya sayang, kurang dilengkapi dengan ilustrasi gambar yang dapat menunjang isi buku.
Buku ini isinya sangat menarik dan bahasanya komunikatif. Selain itu, dilengkapi dengan ilustrasi gambar yang dapat menunjang isi buku
Buku ini isinya sangat bagus. Selain itu, bahasanya komunikatif. Hanya sayang, kurang dilengkapi dengan ilustrasi gambar yang dapat menunjang isi buku.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
MATEMATIKA
Quiz
•
1st Grade - University
12 questions
TANJOUBI
Quiz
•
12th Grade
14 questions
SYAIR BURUNG NURI
Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
Tata Kata
Quiz
•
12th Grade
15 questions
SUMATIF 1 TEKS WACAN BOCAH (KELAS VIIB)
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
BAHASA MALAYSIA
Quiz
•
KG - 12th Grade
15 questions
UAS BAHASA INDONESIA TH 2023
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
AL-QUR'AN Al-infitar
Quiz
•
7th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for World Languages
17 questions
Afro Latinos: Una Historia Breve Examen
Quiz
•
9th - 12th Grade
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
Subject pronouns in Spanish
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Spanish Subject Pronouns
Quiz
•
7th - 12th Grade
21 questions
subject pronouns in spanish
Lesson
•
11th - 12th Grade
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
20 questions
SP II: Gustar with Nouns and Infinitives Review
Quiz
•
9th - 12th Grade