Keragaman Sosial dan Budaya di Indonesia (Kelas 4 SD)

Quiz
•
Social Studies
•
4th Grade
•
Medium
Cikgu Belajar
Used 267+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
1. Setiap kepulauan yang ada di negara Indonesia mempunyai beragam ...... yang menjadi identitas setiap daerah.
lokasi
sumber daya alam
adat istiadat
ciri khas
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
2. Indonesia mempunyai .... propinsi
33
34
32
30
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
3. Indonesia memiliki berbagam macam adat, suku bangsa, dan bahasa. Namun rakyat Indonesia dapat bersatu karena Indonesia mempunyai semboyan ....
Pancasila
UUD 1945
Bhineka Tunggal Ika
Burung Garuda
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
4. Kelompok manusia yang memiliki persamaan ciri dan budaya disebut ...
adat
suku bangsa
masyarakat
penduduk
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
5. Suku bangsa yang ada di Pulau Jawa antara lain .....
Jawa dan Bali
Jawa dan Dayak
Jawa dan Sunda
Minang dan Sunda
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
6. Suku Dayak berasal dari ....
Sumatera
Sulawesi
Jawa
Kalimantan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
7. Indonesia memiliki keanekaragaman suku bangsa. Di bawah ini merupakan sikap yang benar dalam menanggapi keanekaragaman suku bangsa, kecuali ....
Tidak menjelek-jelekkan, merendahkan dan menghina suku bangsa lain.
Membantu tetangga yang sedang mengalami kesulitan tanpa membedakan suku bangsa.
Mengakui suku bangsa ayah dan ibu.
Tidak menyapa tetangga jika ia berbeda suku dengan kita.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
Konsep dasar Antropologi

Quiz
•
1st Grade - University
15 questions
PKN

Quiz
•
4th Grade - University
15 questions
PKn - tema 8 Manfaat Keberagaman Karakteristik Individu

Quiz
•
4th Grade
10 questions
SUKU SUKU YANG ADA DI INDONESIA

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Suku Bangsa di Indonesia

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Keragaman Indonesia - PPKn - Kelas 4

Quiz
•
4th Grade
10 questions
INDAHNYA KERAGAMAN NEGERIKU

Quiz
•
4th Grade
15 questions
Indahnya keragaman di negeri ku

Quiz
•
4th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade