Seutas tali sepanjang 10 m direntangkan horizontal , salah satu ujung diikat didinding dan ujung lainnya digetarkan naik-turun dengan frekuensi tetap.
Yang dimaksud besaran pada kalimat diatas adalah.......
UAS GANJIL FISIKA KELAS 10
Quiz
•
Other
•
10th Grade
•
Hard
SMA 1
Used 437+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Seutas tali sepanjang 10 m direntangkan horizontal , salah satu ujung diikat didinding dan ujung lainnya digetarkan naik-turun dengan frekuensi tetap.
Yang dimaksud besaran pada kalimat diatas adalah.......
Seutas
Panjang
10 m
Frekuensi
Panjang dan Frekuensi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Besaran yang tidak bisa diukur langsung adalah besaran .......
Waktu
Frekuensi
Energi
Kecepatan
Massa jenis
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Suatu percobaan dilakukan untuk menentukan jumlah energy yang dibutuhkan untuk menaikkan suhu 1 o K tiap satu kilogram zat tertentu. Besaran yang diukur dalam percobaan mempunyai dimensi ......
[L2 T-2 Ø ]
[ L2 T -2 Ø- 1]
[ M2 T-2 Ø-1]
[ M-2T2Ø-1]
[ L-2 T2Ø-1]
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Semakin jauh dibawah permukaan air semakin tinggi tekanan yang dialami seorang penyelam. Jika rumusan untuk menentukan Tekanan (P) pada kedalaman tertentu (h) dibawah permujkaan air dinyatakan sebagai P = uhg dimana ,g = gravitasi (m/s2)maka u adalah besaran dengan dimensi ..........
[ M-2 L-3]
[ L M-3]
[M-2T2]
[ M-2T2]
[M L-3]
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
0,082970 gram terdiri atas …. Angka penting
2
3
4
5
6
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Hasil pengukuran muatan listrik menunjukkan 7,08290 C. Hasil pengukuran terdiri atas… Angka Penting
2
3
4
5
6
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Besarnya energy yang yang dibutuhkan untuk merenggangkan pegas sebesar X meter dirumuskan dengan E = (1/2) k X2, dimana k adalah sebuah besaran dengan dimensi ….
[L T-2]
[M T-2]
[MLT-1]
[LT2Ø-1]
[M T2 Ø2]
21 questions
untitled
Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
alat ukur dial gauge
Quiz
•
10th Grade
20 questions
UJIAN KELULUSAN PROGRAM STUDI OSEANOGRAFI
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
IPA Terpadu Kelas 7b
Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
UTS IPAS KELAS X
Quiz
•
10th Grade
15 questions
TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR
Quiz
•
10th Grade
15 questions
ALAT UKUR JANGKA SORONG DAN MICROMETER
Quiz
•
10th Grade
20 questions
UH 4 DPK X TE_GANJIL 2024
Quiz
•
10th Grade - University
25 questions
Equations of Circles
Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)
Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice
Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers
Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons
Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)
Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review
Quiz
•
10th Grade