Gereja dan Dunia
Quiz
•
Religious Studies
•
11th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Yoseph Handoko
Used 125+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tugas utama gereja dalam dunia adalah ...
menyebarkan agama Katolik
mencari pengikut sebanyak-banyaknya
menyerukan nama Yesus
mewartakan Kerajaan Allah
mencari dan menemukan simpatisan baru
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tanggapan gereja terhadap fenomena atau persoalan-persoalan yang dihadapi oleh
umat manusia dalam bentuk himbauan, kritikan, atau dukungan dan biasanya dikeluarkan oleh
paus disebut ...
dogma
teologi moral
hukum Gereja universal
katekese
ajaran sosial Gereja
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
pandangan gereja tentang dunia seperti yang terdapat dalam gaudium et spes art 2 adalah…
dunia sebagai seluruh keluarga manusia dan pentas berlangsung sejarah umat manusia
dunia sebagai yang berbahaya, jahat, dan tidak termasuk lingkup keselamatan manusia
unia sebagai tempat umat manusia melakukan tindakan kekerasan terhadap sesama
dunia dilihat sebagai suatau yang negatif karena berada dibawah kuasa si jahat
segala sesuatau yang ada di dalam dunia berasal dari keinginanan daging dan keangkuhan hidup
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
setelah konsili vatikan II, gereja mulai sadar bahwa keberadaannya tidak terlepas dari dunia ini, maka gereja perlu terlibat langsung dalam penyelesaian persoalan-persoalan dunia. Alasan gereja perlu terlibat dalam penyelesaian persoalan dunia adalah…
gereja adalah tanda keselamatan dunia
gereja adalah penyelamat dunia
dunia ini sudah jahat sehingga perlu diselamatkan
gereja memiliki kuasa penuh dalam menyelamatkan dunia
gereja adalah bagian dari dunia. Ia hidup dan tinggal di atas dunia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
perhatikan pernyataan-peryataan berikut!
1. gereja menjadi, terang, garam dan ragi bagi dunia dan dunia menjadi ladang di mana gereja berbakti
2. gereja berkuasa untuk menyelamatkan manusia dan dunia harus taat kepada gereja
3. gereja dapat menawarkan nilai-nilai injili dan dunia dapat mengembangkankebudayaan dan adat-istiadatnya
4. dunia merupakan sakramen keselamatan bagi gereja dan gereja merupakan tempat dimana dunia berada
Yang merupakan hubungan antara gereja dan dunia adalah…
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
2 dan 4
3 dan 4
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
misi gereja terhadap dunia adalah…kecuali
menolak dengan tegas perbudakan dan pemerkosaan martabat dan pribadi manusia
membangkitkan karya-karya yang melayani semua orang terutama yang miskin
mempertahankan ajaran gereja dan menentang ajaran yang bertentangan dengan gereja
menempatkan dan memperjuangkan martabat manusia sesuai dengan maksud penciptanya
mendorong kemajuan ilmiah dan teknik yang mengusahakan tercapainya keselamatan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
latar belakang lahirnya ajaran social gereja yaitu…
munculnya protestanisme
revolusi industri dan ketidakadilan sosial
lahirnya aliran sesat di dalam gereja
adanya revolusi perancis
munculnya industri-industri baru
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Syajaáh
Quiz
•
11th Grade
20 questions
PAI KELAS 7 (SHOLAT BERJAMAAH)
Quiz
•
11th Grade
22 questions
SAIDATINA KHADIJAH BINTI KHUWAILID
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
Ph islam masa kejayaan
Quiz
•
11th Grade
23 questions
Berani Hidup Jujur
Quiz
•
1st Grade - Professio...
20 questions
ISI TEMPAT KOSONG MODEL 4 PENDIDIKAN ISLAM SPM 2020
Quiz
•
11th Grade
20 questions
ISI TEMPAT KOSONG MODEL 8 PENDIDIKAN ISLAM SPM 2020
Quiz
•
11th Grade
20 questions
PAS PAIBP KELAS XI
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Religious Studies
26 questions
Christmas Movie Trivia
Lesson
•
8th Grade - Professio...
15 questions
Christmas Song Emoji Pictionary
Quiz
•
7th - 12th Grade
20 questions
Christmas Movies
Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
Christmas Movie Trivia
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
christmas facts
Lesson
•
5th - 12th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th - 12th Grade
20 questions
Stages of Meiosis
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
christmas songs
Quiz
•
KG - University
