SKORING DAN PENILAIAN ACUAN  (SCORING & GRADING)

SKORING DAN PENILAIAN ACUAN (SCORING & GRADING)

Assessment

Quiz

Other

University

Hard

Created by

Syarafina hasibuan

Used 6+ times

FREE Resource

Student preview

quiz-placeholder

7 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pengertian Skoring Menurut Asmawi Zainul dan Noehi Nasution adalah ...

Skor adalah pekerjaan menyekor

Skor adalah proses menentukan nilai suatu obyek dengan menggunakan ukuran atau kriteria tertentu, seperti Baik, Sedang, Jelek

Menskor (pengukuran) adalah pemberian angka kepada suatu atribut atau karakteristik tertentu yang dimiliki oleh orang, hal, atau obyek tertentu menurut aturan atau formulasi yang jelas

Skoring adalah kegiatan untuk mengubah data dengan pemberian nilai pada setiap jawaban sesuai dengan skoring

2.

MULTIPLE SELECT QUESTION

45 sec • 1 pt

Dibawah ini yang termasuk macam - macam dari teknik skoring adalah, kecuali ...

Pemberian skor untuk tes bentuk benar-salah

Cara Memberi Skor Skala Sikap (Afektif)

Pemberian skor untuk tes tertulis

Pemberian skor untuk tes lisan

3.

MULTIPLE SELECT QUESTION

45 sec • 1 pt

Menurut Payne (1974) dalam bukunya Asmawi Zainul, penerapan PAP dapat dimanfaatkan antara lain ...

Jika dilakukan secara periodik dapat digunakan untuk memonitor kemajuan setiap anak didik dalam proses pembelajaran. Secara berkelanjutan dapat diketahui status seseorang dalam satu rentetan kegiatan belajar. Akhirnya dapat memacu atau memotivasi semangat belajar siswa

Kemampuan masing-masing anak didik untuk menyelesaikan kurikulum secara kumulatif akan dapat menentukan keterlaksanaan kurikulum

Menentukan tingkat hasil belajar peserta didik, peringkat dan klasifikasi peserta didik.

Penempatan seseorang dalam rentetan kegiatan belajar

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Tujuan Penilaian Acuan Normatif (PAN) adalah ...

Untuk mengukur secara pasti tujuan atau kompetensi yang ditetapkan sebagai kriteria keberhasilannya

Untuk menentukan batas lulus

(passing grade)

Untuk membedakan peserta didik atas kelompok-kelompok tingkat kemampuan, mulai dari yang terendah sampai dengan yang tertinggi

Untuk menyelesaikan kurikulum secara kumulatif akan dapat menentukan keterlaksanaan kurikulum

5.

MULTIPLE SELECT QUESTION

45 sec • 1 pt

Perbedaan Penilaian Acuan Patokan (PAP) dan Penilaian Acuan Normatif (PAN) adalah sebagai berikut, kecuali ...

Mengukur sejumlah besar kompetensi dengan sedikit butir tes

Pendistribuasian tingkat kemampuan dalam satu kelompok menggambarkan suatu kurva normal

Menekan penjelasan tentang perilaku yang dapat dan yang tidak dapat dilakukan oleh setiap peserta tes

Tenaga pengajar tidak begitu saja membiarkan siswa menjalani sendiri proses belajarnya

6.

MULTIPLE SELECT QUESTION

45 sec • 1 pt

Persaman Penilaian Acuan Patokan (PAP) dan Penilaian Acuan Normatif (PAN) adalah ..

PAP dan PAN membutuhkan tujuan evaluasi khusus untuk menentukan fokus data yang dibutuhkan

Keduanya memiliki rumus khusus yang tidak dapat diukur diukur

Kualitas nilai keduanya dilihat dari segi validitas dan reliabilitas

Keduanya membutuhkan sampel sebagai subjek yang relevan ketika akan dijadikan sasaran evaluasi

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Dalam domain psikomotor, pada umumnya yang diukur adalah ...

Sikap dan skala minat

Penampilan atau kinerja

Ketepatan waktu

Sistematika yang menunjukkan alur keruntutan pikiran