Quiz Kelas 4 Tema 9 (Kayanya Negeriku)

Quiz Kelas 4 Tema 9 (Kayanya Negeriku)

4th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat

Kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat

4th - 8th Grade

20 Qs

PTS IPAS 2024/2025

PTS IPAS 2024/2025

4th Grade

20 Qs

IPS - Pemanfaatan SDA secara bijaksana

IPS - Pemanfaatan SDA secara bijaksana

4th Grade

15 Qs

ULANGAN HARIAN TEMA 9

ULANGAN HARIAN TEMA 9

4th Grade

20 Qs

Tema 3 Kelas 4 IPS

Tema 3 Kelas 4 IPS

4th Grade

20 Qs

Ayo Jaga Alam Kita - IPAS 4

Ayo Jaga Alam Kita - IPAS 4

4th Grade

20 Qs

PPKn Tema 9 kelas 4

PPKn Tema 9 kelas 4

4th Grade

20 Qs

PPKn Tema 9 Kelas 4

PPKn Tema 9 Kelas 4

4th Grade

20 Qs

Quiz Kelas 4 Tema 9 (Kayanya Negeriku)

Quiz Kelas 4 Tema 9 (Kayanya Negeriku)

Assessment

Quiz

Education

4th Grade

Medium

Created by

Ika Nur Arifah

Used 1+ times

FREE Resource

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Menjaga dan melestarikan lingkungan merupakan salah satu kewajiban kita bersama. Kesadaran akan pentingnya menjaga lingkungan alam harus ditumbuhkan sejak kecil. Berikut ini merupakan cara menumbuhkan kesadaran tersebut kecuali ….

Membuang sampah pada tempatnya

Menghemat air

Tidak memetik bunga sembarangan

Membiarkan sampah berserakan di jalan

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kewajiban terhadap sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari yang tidak tepat ialah ….

Melakukan reboisasi

Pemanfaatan teknologi dan peralatan yang ramah lingkungan

Menggunakan sumber daya alam sepuasnya dan semaunya

Mengurangi energi alternatif

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Semakin boros menggunakan listrik maka akan semakin besar pula beban biaya yang harus dibayar. Oleh karena itu, bagaimanakah cara kita menghemat listrik?

Tidak menyalakan lampu di siang hari

Mematikan peralatan elektronik jika tidak digunakan

Mematikan kran air saat tidak digunakan

Tidak menyalakan AC saat sudah menyalakan kipas angin

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kewajiban kita terhadap kelestarian air adalah dengan ….

Melakukan reboisasi terhadap hutan yang gundul

Penggundulan hutan

Menggunakan air berlebihan

Membuang sampah di sugai

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Menjaga dan melestarikan lingkungan merupakan suatu kewajiban bagi ….

Individu

Orang tua

Semua orang

Anak-anak

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan pernyataan berikut!

1. Menebang pohon secara liar

2. Membuang sampah di tempatnya

3. Menghemat air

4. Menggunakan kendaraan bermotor


Dari kegiatan manusia di atas yang mempengaruhi keseimbangan lingkungan sekitar ditunjukkan pada nomor….

1 dan 2

1 dan 4

2 dan 4

3 dan 4

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Masyarakat harus secara sadar mengembangkan perilaku yang bertanggung jawab dalam memanfaatkan lingkungan alam. Contohnya gotong royong membangun sarana prasarana kebersihan, hal ini mencerminkan penerapan nilai pancasila yang ke ....

1

2

3

4

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?

Discover more resources for Education