Penilaian Harian Tema 9 Subtema 2 dan 3 (Susulan)
Quiz
•
Science, History, World Languages
•
5th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Tira Widianti
Used 4+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut ini yang tidak termasuk iklan elektronik adalah ...
iklan radio
iklan papan reklame elektronik
iklan baris dan iklan kolom
iklan televisi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Pernyataan yang tepat tentang iklan pada gambar tersebut adalah ...
Rumah Cuci Gendis menjual baju yang bersih, wangi, dan rapi.
Rumah Cuci Gendis menjual mesin cuci baru dan bekas.
Rumah Cuci Gendis menyediakan penyewaan rumah.
Rumah Cuci Gendis melayani loundry ekspres.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Tujuan iklan yang paling tepat adalah ...
Memberitahu khalayak ramai tentang sebuah kejadian yang nyata.
Menyarankan seseorang untuk membeli atau menggunakan sebuah produk jasa yang diiklankan.
Memberi informasi tentang berita aktual dan terjadi di lingkungan sekitar.
Mendorong orang untuk menggali informasi tentang kejadian nyata di masa lalu.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Di antara iklan berikut ini, yang termasuk iklan baris adalah ...
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut ini yang dapat dijadikan sebagai isi iklan layanan masyarakat adalah ...
Ajakan kepada orang untuk membeli detergen anti noda agar pakaian tetap bersih.
Penawaran produk HP terbaru dengan harga murah dan cicilan.
Ajakan kepada orang untuk menggunakan layanan ojek online untuk membeli makanan.
Ajakan kepada orang untuk menggunakan masker sebagai upaya pencegahan covid-19.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Semboyan Bhineka Tunggal Ika mengajarkan kita untuk ...
memandang perbedaan sebagai hal yang tidak dapat disatukan.
menghormati setiap perbedaan yang ada pada bangsa ini.
berusaha memaksa orang lain agar mengikuti apapun yang kita inginkan.
mengkritik setiap perbedaan yang ada di masyarakat Indonesia.
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Tandai opsi atau pilihan (lebih dari satu) yang merupakan sikap-sikap yang harus dikembangkan dalam melestarikan budaya bangsa!
Menghargai keberagaman suku bangsa.
Merasa suku bangsa sendiri paling unggul.
Ikut hadir menonton pertunjukan budaya nusantara.
Malu menggunakan bahasa daerah karena tidak gaul.
Mau mempelajari tarian dari daerah lain.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
Wujud Benda dan Perubahannya
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Din Kültürü 5.Sınıf 4.Ünite - Hz.Muhammed'in Aile Hayatı
Quiz
•
5th Grade
25 questions
Pengaruh Gaya terhadap gerak benda
Quiz
•
4th - 6th Grade
20 questions
IPA Kelas 5 Tema 1
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Sejarah Tahun 6 Kuiz 2 Bumi Dipijak Langit Dijunjung
Quiz
•
1st - 6th Grade
20 questions
Perkembangbiakan pada tumbuhan
Quiz
•
4th - 6th Grade
22 questions
IPA kelas 6
Quiz
•
4th - 6th Grade
20 questions
Tema 8. Lingkungan Sahabat Kita
Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
States of Matter
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Physical and Chemical Changes
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Constructive and Destructive Forces Quiz Review
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Exploring Properties of Matter
Interactive video
•
1st - 5th Grade
20 questions
Human Body Systems Review
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Plant and Animal Cells
Quiz
•
5th Grade
11 questions
Renewable and Nonrenewable Resources
Quiz
•
4th - 5th Grade
15 questions
Force and Motion
Lesson
•
5th Grade