Remidial PH 2 BIN
Quiz
•
World Languages
•
4th Grade
•
Medium
octavia widayat
Used 24+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kegiatan yang dilakukan untuk menilai dan membahas suatu buku disebut dengan kegiatan... .
wawancara
prosedur
gagasan
resensi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dibawah ini pernyataan yang benar tentang tujuan resensi/ulasan buku adalah....
memberikan in formasi kepada masyarakat tentang hasil penilaian sebuah buku baik berupa kelebihan buku maupun kekurangan buku
memberikan informasi kepada masyarakat tentang kekurangan buku saja
memberikan informasi kepada masyarakat tentang kelebihan buku saja
membuat ulasan tentang harga buku
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Penulis, penerbit, dan tahun terbit pada resensi termasuk kedalam bagian unsur... .
manfaat
penutup
ringkasan
Identitas buku
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut merupakan kalimat yang mengungkapkan kalimat yang mengungkapkan kekurangan buku… .
kekuatan novel ini tidak hanya dari covernya saja yang menarik, isi perlembar dari novel ini pun sangat menarik sehingga orang yang membacanya tidak mudah bosan
buku ini sangat menarik, banyak sekali gambar-gambar yang menarik. Cerita yang disampaikan mudah untuk dimengerti
sayang sekali banyak sekali kata-kata yang sulit sehingga para pembaca sulit mengartikan kata
kemunculan buku ini telah memperkaya pengetahuan bisnis khususnya untuk para pembisnis
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut bukan merupakan langkah-langkah menulis resensi/ulasan buku… .
menentukan bagian paling menarik dari buku
menentukan jenis buku yang ingin diresensi
membaca buku hingga halaman terakhir
menaksir harga buku
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan merupakan unsur-unsur dalam resensi buku adalah… .
tempat pembelian buku
kekurangan buku
kelebihan buku
identitas buku
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hari ini Tiara membaca sebuah buku dengan tebal 444 halaman. Buku itu berjudul "Perahu Kertas". Buku itu ditulis oleh Dewi Lestari. Buku itu diterbitkan pada Agustus 2009 oleh Bentang Pustaka dan Truedee Pustaka Sejati.
Kutipan teks tersebut berisi ... buku.
ringkasan
kelebihan
identitas
manfaat
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
BMCCF 2022 Quiz ( Grade 4 - 6 ) 2022年荣星学校春节活动
Quiz
•
4th - 6th Grade
20 questions
karangan
Quiz
•
KG - 12th Grade
20 questions
KATA GANDA
Quiz
•
4th - 6th Grade
16 questions
KATA PERINTAH
Quiz
•
1st - 6th Grade
20 questions
pstong - Kata Sendi Nama Tahun 4_1
Quiz
•
4th - 6th Grade
15 questions
REVIEW BAHASA INDONESIA UAS
Quiz
•
4th Grade
20 questions
Kls.4-Bahasa Indonesia-Gagasan Pokok
Quiz
•
4th Grade
20 questions
petunjuk menggunakan benda
Quiz
•
4th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for World Languages
10 questions
Hispanic heritage Month Trivia
Interactive video
•
2nd - 5th Grade
10 questions
Latin Roots Quiz
Quiz
•
4th Grade
20 questions
Telling Time in Spanish
Quiz
•
3rd - 10th Grade
20 questions
Interrogativos
Quiz
•
KG - 12th Grade
22 questions
Palabras agudas, llanas y esdrújulas
Quiz
•
2nd - 10th Grade
10 questions
Hispanic Heritage Month Facts
Quiz
•
KG - 12th Grade