Garam yang kita konsumsi pada umumnya berasal dari air laut. Petani garam di Madura memanfaatkan panas matahari untuk membuat garam. Mereka menampung air laut pada tambak-tambak di tepi pantai, sehingga dapat terkena panas matahari langsung kemudian secara bertahap akan dihasilkan garam dan diproses lebih lanjut sehingga diperoleh garam dapur yang siap dikonsumsi. Proses pemisahan yang dilakukan oleh petani garam tersebut adalah….
PEMISAHAN CAMPURAN

Quiz
•
Science
•
12th Grade
•
Hard
Nurmah Kurniasih
Used 18+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Evaporasi
Filtrasi
Destilasi
Kromatografi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berdasarkan gambar, metode pemisahan campuran tersebut adalah..….
Filtrasi
Destilasi
Sublimasi
Evaporasi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut proses pemisahan campuran dengan metode kromatografi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Teknik pemisahan campuran yang tepat untuk mendapatkan Iodin murni dari campuran iodin dengan garam adalah ...
Filtrasi
Ekstraksi
Sublimasi
Kristalisasi
5.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
Teknik pemisahan campuran berdasarkan perbedaan ukuran partikel disebut...
6.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Hasil pemisahan zat dengan penyaringan ditentukan oleh :
tingkat kerapatan alat penyaring
jenis zat yang disaring
kerapatan zat yang dipisahkan
ukuran partikel zat yang disaring
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tahapan proses yang dilakukan dalam memurnikan garam dapur
kotor adalah …….
Pelarutan, penyaringan, dan pengkristalan
Pelarutan, penyaringan, dan penyubliman
Penyaringan, pelarutan dan pengkristalan
Pelarutan, penyulingan, dan pengkristalan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
15 questions
Unsur, Senyawa, dan Campuran

Quiz
•
8th Grade - University
10 questions
Pemisahan Campuran

Quiz
•
1st Grade - Professio...
10 questions
Unsur, Senyawa dan Campuran

Quiz
•
10th Grade - University
10 questions
Materi Membran sel

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Zat Tunggal dan Campuran

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Pemisahan campuran

Quiz
•
12th Grade
10 questions
PENILAIAN AKHIR IPA SEMESTER GANJIL KLS VII TP 2024-2025 ESAY

Quiz
•
8th Grade - University
10 questions
Quiz Ekskresi

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade