Berpikir Komputasional
Quiz
•
Instructional Technology
•
10th Grade
•
Medium
Wira Setiawan
Used 21+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Kemampuan berpikir untuk menyelesaikan suatu permasalahan secara menyeluruh, logis, dan teratur disebut dengan….
Berpikir Komputasional
Berpikir logis
Berpikir kritis
Efisien
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Berikut yang bukan tujuan berpikir komputasional adalah mengajak kita untuk mempertanyakan ...
Apakah masalah ini lebih baik atau lebih mudah diselesaikan oleh manusia atau komputer?
Apakah ada pola dan kemiripan diantara masalah ini dan masalah yang pernah kita hadapi sebelumnya?
Apakah ada manfaat dalam memecahkan masalah tersebut?
Apa saja langkah yang dapat saya lakukan untuk memecahkan masalah ini?
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Urutan penggunaan prinsip berpikir komputasional yang tepat adalah….
Dekomposisi – Pengenalan Pola – Abstraksi – Penulisan Algoritma
Dekomposisi – Pengenalan Pola – Penulisan Algoritma – Abstraksi
Dekomposisi – Penulisan Algoritma – Abstraksi – Pengenalan Pola
Dekomposisi – Penulisan Algoritma – Pengenalan Pola – Abstraksi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Perhatikan pertanyaan dan jawaban di bawah ini!
Bagaimana sistem pada tubuh manusia bekerja?
Sistem tubuh manusia dibagi menjadi beberapa bagian komponen diantaranya sistem peredaran, saraf, pernapasan, pencernaan, rangka dan muskular.
Berdasarkan pertanyaan dan jawaban di atas, prinsip yang digunakan dalam berpikir komputasional adalah...
Pengenalan pola
Dekomposisi
Abstraksi
Algoritma
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Menentukan posisi di Bumi dapat digeneralisasi dengan menggunakan titik koordinat bujur dan lintang merupakan salah satu contoh prinsip ...
Dekomposisi
Pengenalan pola
Abstraksi
Algoritma
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Gambar di samping merupakan contoh algoritma dalam bentuk ….
Bahasa program
Pseudocode
Bahasa natural
Diagram alir
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Yang bukan merupakan tahapan dalam berpikir komputasional adalah ...
Abstraksi
Pengenalan gambar
Dekomposisi
Algoritma
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Aku dan Media Sosialku (Closing)
Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Informatika P1
Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
TEST Deep learning
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Desain Komunikasi Visual di Era Digital
Quiz
•
10th Grade
5 questions
Soal Koding & Kecerdasan Artifisial untuk SMA/SMK
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
