AYO BERLATIH INTERMEDIATE
Quiz
•
Physics, Science, Mathematics
•
1st - 6th Grade
•
Hard
Rizki tanjung
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Seorang atlet pencak silat mengalami benturan pada lutut ketika bertanding, sehingga mengalami cedera ringan pada salah satu ligamen utama di lututnya. Hal tersebut menyebabkan rasa nyeri dan pembengkakan di area lutut. Langkah awal yang ia lakukan adalah mengistirahatkan lututnya dan menggunakan krim pereda nyeri.
Beberapa pilihan tindakan yang dapat dilakukan antara lain:
1. meminum obat pereda nyeri
2. mengistirahatkan bagian lutut
3. melilit bagian lutut dengan perban
4. memakai pelindung lutut selama 24 jam
5. mengompres lutut menggunakan air hangat
6. mengompres lutut secara berkala menggunakan es
7. meletakkan kaki sejajar dengan tubuh saat berbaring
8. meletakkan lutut lebih tinggi di atas kepala saat berbaring
Tindakan selanjutnya yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut adalah ....
A.
1, 2, 4, dan 7
B.
1, 2, 5, dan 7
C.
2, 3, 5, dan 8
D.
2, 3, 6, dan 8
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Pak Bimo melakukan riset mandiri tentang Diet DASH (Dietary Approaches to Stop Hypertension) yang merupakan panduan untuk mencegah dan mengatasi hipertensi. Diet tersebut menekankan pada pola makan rendah garam dengan tetap mengandung nutrisi seimbang.
Berikut infografis yang Pak Bimo peroleh dari internet:
Pak Bimo juga mendapatkan informasi asupan dari artikel daring tentang batas kalori harian pada diet DASH, yaitu sebesar 1.800 - 2.000 kalori per hari.
Pilihan menu harian untuk makan pagi, siang, dan malam Pak Bimo yang paling sesuai dengan panduan diet DASH sesuai piramida pada gambar adalah ....
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Dua Youtuber asal Denpasar, Bali, yaitu Anak Agung Duwi Arsana (29) dan Agus Nova (28), membuat sepeda listrik dan motor listrik sederhana. Anak Agung Duwi Arsana menjelaskan bahwa cara kerja sepeda motornya sederhana, melalui rangkaian alat yang sederhana pula. Bahan yang ia perlukan untuk membuat sepeda listrik dan motor listrik ini, hanya baterai, kontroler, dan dinamo.
Untuk cara kerjanya bermula dari tegangan baterai yang disalurkan ke kontroler. Dari kontroler, tegangan tersebut diatur oleh gas, yang dirancang di stang sepeda listrik dan motor listrik. Tegangan diatur oleh gas untuk dialirkan ke dinamo, yang terletak di belakang ban sepeda listrik dan motor listrik.
"Sinyal (tegangan) listrik yang menuju dinamo. Aliran listrik itu mengalir melalui medan magnet, dan magnet permanen, sehingga bisa membuat roda berputar yang putarannya bisa diatur dengan gas," ujar Agung saat ditemui Tribun Jabar di Jalan Sukapura No.20, Dayeuhkolot, Bandung, Jumat (30/11/2018).
(Sumber: Tribun Jabar)
Gaya yang dimanfaatkan pada daya gerak motor listrik sesuai artikel tersebut adalah ....
A.
gaya otot untuk mendorong stang dan roda, serta gaya listrik yang mengalir dari motor listrik ke dinamo
B.
gaya otot untuk menarik stang dan mengatur gas, serta gaya magnet untuk mengalirkan listrik dari motor listrik ke dinamo
C.
gaya otot yang mendorong roda dan gaya gravitasi yang mengatur putaran roda, serta gaya magnet yang mengalirkan listrik
D.
gaya otot yang menarik dan mendorong roda, serta gaya magnet yang mengalirkan listrik ke dinamo
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Capung merupakan salah satu predator pemberantas hama di pertanian, seperti wereng dan kutu, sehingga keberadaannya sangat penting untuk menjaga keseimbangan ekosistem. Pada tahap telur dan larva, capung berada di dalam air. Capung tidak dapat bertahan hidup pada lingkungan yang sudah banyak tercemar.
Kecoa termasuk serangga yang sering ditemui di tempat yang kotor dan lembab, seperti tempat sampah. Pada kaki kecoa terdapat bakteri yang dapat menimbulkan penyakit.
Beberapa upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga keseimbangan lingkungan antara lain:
1. melakukan pengolahan sampah
2. membuang sampah pada tempatnya
3. melakukan penyaringan limbah cairan
4. menutup tempat pembuangan sampah
5. membunuh kecoa dengan cairan pembasmi
6. mengembangbiakkan capung di instalasi khusus
Apabila di suatu lingkungan ditemukan lebih banyak kecoa daripada capung, maka upaya yang sebaiknya dilakukan adalah ....
A.
2 dan 4
B.
1 dan 3
C.
3 dan 5
D.
2 dan 6
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Bu Dina memiliki seorang anak laki-laki usia 1 tahun. Anaknya memperlihatkan perilaku berikut:
1. tidak menoleh atau menanggapi ke arah suara hingga usia 6 bulan;
2. hingga usia 1 tahun belum mengucapkan satu kata pun;
3. menoleh saat melihat Bu Dina, tetapi tidak menoleh jika dipanggil namanya;
4. tidak terkejut saat mendengar suara keras.
Bu Dina membawa anaknya ke dokter THT untuk melakukan pemeriksaan pendengaran dan menjelaskan riwayat kelahiran anaknya, yaitu: berat lahir kurang dari 1.500 gram dan pernah mendapatkan perawatan NICU (unit perawatan intensif bayi baru lahir).
Tindakan dokter selanjutnya yang paling sesuai untuk membantu anak Bu Dina adalah ....
A.
memasang alat bantu dengar
B.
melakukan cangkok koklea
C.
meresepkan obat-obatan
D.
merekomendasikan terapi wicara
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Pak Somat ingin berjualan ayam goreng tepung di depan rumahnya untuk menambah penghasilan. Untuk itu, Pak Somat perlu menggunakan beberapa peralatan elektronik berdaya listrik besar, sebagai berikut:
Peralatan-peralatan elektronik rumah tangga yang telah dimiliki dan digunakan oleh Pak Somat sehari-hari ditunjukkan sebagai berikut:
Pak Somat ingin berjualan ayam goreng tepung mulai pukul 10.00 hingga pukul 16.00 dan ayam digoreng pada pukul 09.00 - 10.00.
Beberapa pilihan pengaturan penggunaan peralatan elektronik yang dapat dilakukan antara lain, pada pukul 09.00 - 10.00:
1. kulkas, AC, televisi, dispenser, mesin cuci, dan penanak nasi dimatikan;
2. dispenser, AC, mesin cuci, kulkas, televisi, dan pompa air dimatikan;
3. televisi, kulkas, AC, mesin cuci, pompa air, dan penanak nasi dimatikan;
4. setrika, dispenser, AC, kulkas, pompa air, dan penanak nasi dimatikan;
dan pada pukul 10.00 - 16.00:
1. televisi, setrika, kulkas, dan AC dimatikan;
2. setrika, AC, dan mesin cuci dimatikan;
3. televisi, setrika, dan kulkas dimatikan;
4. televisi, setrika, kulkas, dan dispenser dimatikan.
Agar penggunaan energi di rumah Pak Somat tidak berlebihan, maka pengaturan penggunaan peralatan elektronik rumah tangga yang paling tepat adalah ....
A.
1 dan 8
B.
2 dan 5
C.
4 dan 6
D.
3 dan 7
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
SD Pintar Indonesia memiliki area kebun, lapangan rumput, dan lapangan olahraga, dengan seluruh bangunannya terdiri dari satu lantai.
Setiap ruangan memiliki pendingin ruangan yang membutuhkan daya listrik hingga 600 watt, kipas angin dengan daya listrik antara 15 - 60 watt per jam, serta ventilasi udara berupa jendela-jendela besar yang dapat dibuka pada dinding kiri dan kanan ruangan.
Sebagian atap kelas menggunakan lapisan transparan sebagai akses sinar matahari di dalam kelas. Untuk memenuhi kebutuhan air bersih, sekolah melakukan pengambilan air tanah menggunakan mesin pompa air dengan daya listrik 900 watt setiap satu kali pengambilan air.
Langkah-langkah tepat yang dapat dilakukan untuk mengurangi penggunaan energi listrik di SD Pintar Indonesia adalah ....
A.
mematikan lampu saat matahari bersinar terang, membuka semua jendela saat pagi hingga siang hari dan menyalakan kipas angin bila diperlukan, dan membuat wadah penampungan air hujan untuk menyiram kebun dan lapangan rumput
B.
menggunakan lampu dan pendingin ruangan di kelas sepanjang hari, membuka jendela dan menyalakan kipas angin saat jam istirahat, dan membangun menara air sebagai penampung air tanah
C.
menggunakan lampu di dalam ruangan saat kondisi gelap, membuka semua jendela dan menyalakan kipas angin sepanjang hari, dan membangun menara air di semua titik sudut lokasi sekolah
D.
menyalakan lampu saat cuaca mendung, menggunakan kipas angin dan pendingin ruangan saat cuaca panas terik, dan menampung air hujan untuk menyiram kebun dan lapangan rumput
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
LATIHAN SOAL KOMPETISI SAINS NASIONAL MATEMATIKA SD
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
BANGUN RUANG SISI DATAR
Quiz
•
1st - 3rd Grade
17 questions
ASESMEN SUMATIF MATEMATIKA BAB LUAS DAN VOLLUME
Quiz
•
4th Grade
20 questions
BULAN-BULAN DALAM SETAHUN
Quiz
•
KG - 3rd Grade
20 questions
PENILAIAN ULANGAN HARIAN IPA
Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
Soal IPAS
Quiz
•
5th Grade
15 questions
6. Sınıflar Tekrar Çalışması
Quiz
•
5th - 7th Grade
20 questions
PENYAJIAN DATA
Quiz
•
5th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Physics
28 questions
5.3 Force and Motion
Quiz
•
5th Grade
12 questions
Light Waves
Quiz
•
6th - 8th Grade
28 questions
Force, Motion, & Energy Test (P.5.6)
Quiz
•
4th - 6th Grade
15 questions
Waves, Parts of Waves and Wave Properties
Quiz
•
5th - 7th Grade
20 questions
Calculating Net Force
Quiz
•
6th - 9th Grade
20 questions
Insulators and Conductors
Quiz
•
4th - 5th Grade
3 questions
Potential and Kinetic Energy NOTES
Lesson
•
6th - 8th Grade
23 questions
Properties of Waves
Quiz
•
6th Grade
