Latihan PAS Gasal Bahasa Indonesia Kelas 8

Quiz
•
World Languages
•
8th Grade
•
Medium
Rohmad Miftah J.N.
Used 455+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Bacalah teks berita berikut ini!
JAKARTA, KOMPAS — Pembelajaran tahun ajaran 2021/2022 yang masih dalam masa pandemi Covid-19 bersifat dinamis. Sekolah diminta mengembangkan kreativitas dan inovasi pembelajaran efektif yang berpusat pada siswa serta memperkuat kolaborasi dengan orangtua yang mendampingi anak dalam pembelajaran.
Pernyataan yang sesuai untuk teks berita di atas adalah....
Pembelajaran tahun ajaran 2021/2022 yang masih dalam masa pandemi Covid- 19 bersifat statis.
Pembelajaran tahun ajaran 2021/2022 yang masih dalam masa pandemi Covid- 19 bersifat dinamis.
Sekolah diminta mengembangkan kreativitas dan inovasi pembelajaran efektif yang berpusat pada guru.
Sekolah diminta mengembangkan kreativitas dan inovasi pembelajaran efektif yang berpusat pada guru dan orang tua.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Bacalah teks berita berikut ini!
JAKARTA, KOMPAS — Pembelajaran tahun ajaran 2021/2022 yang masih dalam masa pandemi Covid-19 bersifat dinamis. Sekolah diminta mengembangkan kreativitas dan inovasi pembelajaran efektif yang berpusat pada siswa serta memperkuat kolaborasi dengan orang tua yang mendampingi anak dalam pembelajaran.
Teks berita di atas di awali dengan unsur berita....
Siapa
Kapan
Apa
Bagaimana
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Bacalah teks berita berikut ini!
JAKARTA, KOMPAS — Pembelajaran tahun ajaran 2021/2022 yang masih dalam masa pandemi Covid-19 bersifat dinamis. Sekolah diminta mengembangkan kreativitas dan inovasi pembelajaran efektif yang berpusat pada siswa serta memperkuat kolaborasi dengan orang tua yang mendampingi anak dalam pembelajaran.
Kapan peristiwa itu terjadi?
Tahun ajaran 2020
Tahun ajaran 2022
Tahun ajaran 2021
Tahun ajaran 2021/2022
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Perhatikan teks berita berikut!
Perangkat elektronik kini sudah menjadi kebutuhan masyarakat. Terlebih penggunaan gawai, laptop atau komputer yang pasti digunakan setiap hari. Namun perlu diwaspadai bahaya radiasi dari sinar biru yang dipancarkan dari layar perangkat digital memiliki sejumlah dampak buruk bagi kesehatan kulit.
Simpulan teks berita tersebut adalah....
Perangkat elektronik kini sudah menjadi kebutuhan masyarakat seperti penggunaan gawai atau laptop.
Perangkat elektronik seperti gawai,laptop atau komputer sekarang menjadi kebutuhan sehari-hari, namun perlu diwaspadai bahaya radiasi dari sinar biru.
Penggunaan gawai, laptop atau komputer yang pasti digunakan setiap hari perlu diwaspadai bahaya radiasi.
Perangkat elektronik kini sudah menjadi kebutuhan masyarakat seperti penggunaan gawai, laptop atau komputer.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Perhatikan teks berita berikut!
Perangkat elektronik kini sudah menjadi kebutuhan masyarakat. Terlebih penggunaan gawai, laptop atau komputer yang pasti digunakan setiap hari. Namun perlu diwaspadai bahaya radiasi dari sinar biru yang dipancarkan dari layar perangkat digital memiliki sejumlah dampak buruk bagi kesehatan kulit.
Berita di atas termasuk ke dalam bagian....
Ekor berita
Badan berita
Kepala berita
Orieantasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Teks berita sebaiknya ditulis secara ...
Padat dan singkat
Panjang, lebar, dan jelas
Singkat dan jelas
Jelas, padat, dan singkat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Orang yang memberikan informasi dalam berita disebut ...
Narasumber
Penyiar
Pewawancara
Kameramen
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
bahasa indonesia kelas 8 (berita)

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Penilaian Harian Bahasa Indonesia (Kelas 8)

Quiz
•
8th Grade
15 questions
TEKS BERITA KELAS 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
PTS Bahasa Indonesia kelas 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
LATIHAN SOAL TEKS BERITA KELAS 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Teks Eksposisi

Quiz
•
8th Grade
20 questions
BAB 1 TEKS BERITA

Quiz
•
8th Grade
20 questions
TATABAHASA TINGKATAN 3(PT3)

Quiz
•
7th - 9th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade