
Kuis Dampak-dampak Penjajahan Bangsa Eropa
Authored by Sofyan Tugas
History
11th Grade
10 Questions
Used 35+ times

AI Actions
Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...
Content View
Student View
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Dampak penjajahan kolonialisme Belanda dalam bidang politik adalah ... ..
penguasa pribumi diberi kebebasan kekuasaan oleh Belanda
penguasa pribumi dan Belanda sama-sama berkuasa secara setara
kekuasaan Politik penguasa Indonesia hilang dan beralih ke tangan Belanda
penguasa kolonial berkuasa atas nama penguasa-penguasa pribumi
penguasa pribumi tetap berkuasa, tanpa ada campur tangan pemerintah Belanda.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pernyataan berikut ini untuk menggambarkan sistem indirect rule yang diterapkan pemerintah kolonial Belanda adalah ...
VOC berkuasa atas nama bupati atau raja
penguasa-penguasa tradisional dan VOC berbagi kekuasaan
VOC digaji dan menjadi alat kekuasaan para raja
raja, bupati menjadi alat kekuasaaan pemerintahan kolonial
VOC dan penguasa lokal berkuasa secara berdampingan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Dampak kolonialisme dalam bidang budaya antara lain adalah ... ..
penjajah asing menghapus kebudayaan asli Indonesia
kedatangan bangsa Eropa mengenalkan budaya baru seperti musik dan dansa
kebudayaan Indonesia jadi hilang dan diganti kebudayaan Eropa
kebudayaan Belanda menjadi satu-satunya sistem budaya yang dipakai
pemerintah kolonial melarang digunakannya kebudayaan pribumi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Selain dampak buruk, dampak positif yang dirasakan rakyat dalam bidang ekonomi akibat penjajahan kolonial adalah ... .
diterapkannya sistem Tanam Paksa bagi Indonesia
Belanda mengenalkan sistem ekonomi Liberal
adanya pembangunan sarana transportasi
adanya penerapan monopoli dagang oleh Belanda
penyerahan wajib ada pemungutan pajak hasil bumi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Penerapan sistem Tanam Paksa telah mengenalkan Indonesia akan berbagai jenis tanaman. Namun sistem ini telah membawa kesengsaraan bagi bangsa Indonesia karena
hasil sistem Tanam Paksa selalu gagal panen sebelum waktunya
Indonesia tidak dibekali cara-cara menanam yang baik
hasil bumi Indonesia kalah bersaing dan tidak laku di pasaran Internasional
hasil sistem Tanam Paksa sepenuhnya untuk kepentingan kolonial Belanda
hasil sistem tanam paksa melebihi yang dibutuhkan pemerintah kolonial
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pendirian sekolah oleh pemerintah kolonial Belanda merupakan salah satu penerapan politik ... ..
Liberal
Tanam Paksa
Politik Etis
Pax Nerlandica
Sistem ekonomi uang
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Buku yang berjudul Max Havelaar merupakan kritik terhadap pemrintah Belanda, buku ini mendeskripsikan tentang… ..
penerapan sistem sewa tanah yang merugikan rakyat
laranangan terhadap pribumi untuk mendirikan organisasi politik
keharusan pemerintah belanda untuk menerapkan politik balas budi
pembagian stratifikasi sosial Hindia belanda yang diskriminatif
penerapan sistem tanam paksa yang sangat meugikan rakyat
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
SEJARAH KELAS XI SMSTER 1
Quiz
•
11th Grade
10 questions
Asesmen Awal Materi Sejarah Kelas 11 SMAN 57 Jakarta
Quiz
•
11th Grade
10 questions
Quizizz Penjajahan Pemerintahan Belanda
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Perang Dunia I dan II dan pengaruhnya
Quiz
•
11th Grade
15 questions
Ulangan Harian XI Sejarah Indonesia
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Respon terhadap Kolonialisme
Quiz
•
11th Grade
10 questions
Asesmen Awal Sejarah 11 Latar Belakang Bangsa Barat
Quiz
•
11th Grade
10 questions
Pembukaan perjuangan diplomasi
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for History
53 questions
Unit 7 Review
Quiz
•
KG - University
67 questions
USH Sem. 1 Final Exam Study Guide 2025
Quiz
•
11th Grade
26 questions
Industrialization and Immigration 2022
Quiz
•
6th - 12th Grade
85 questions
U.S. History Fall Semester 2025
Quiz
•
11th Grade
30 questions
Great Depression and New Deal
Quiz
•
11th Grade
39 questions
2025 Final Review
Quiz
•
11th Grade
15 questions
Christmas Movies
Quiz
•
2nd Grade - University