Evaluasi Materi Segmentasi Pasar-PKK Kelas XII

Evaluasi Materi Segmentasi Pasar-PKK Kelas XII

Assessment

Quiz

Created by

Rofiudin, S.Kom

Other

12th Grade

2 plays

Medium

Student preview

quiz-placeholder

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Pembagian pasar menjadi beberapa kelompok pembeli pasar yang berbeda merupakan pengertian dari …

Target pasar

Promosi

Survei pasar

Segmentasi produk

Segmentasi Pasar

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Produk AQUA dapat ditujukan untuk semua kalangan, jenis kelamin, dan usia. Baik wanita maupun pria dapat mengkonsumsi produk AQUA. Setiap kalangan usia juga dapat mengkonsumsi AQUA, kecuali kalangan usia bayi. Pernyataan tersebut merupakan pengelompokkan segmentasi pasar pada segi ?

Perilaku

Psikografis

Geografis

Demografis

Sosial budaya

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Pembagian pasar berdasarkan jenis kelamin, tingkat ekonomi/penghasilan dan pendidikan adalah dasar segmentasi pasar .....

Perilaku

Psikografis

Geografis

Demografis

Sosial budaya

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Yang termasuk faktor segmentasi pasar berdasarkan psikografik adalah...

Kepribadian/Perilaku Konsumen

Jenis Kelamin Konsumen

Tingkat Pendidikan Konsumen

Kelas Sosial

Penghasilan

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Berikut yang termasuk jenis strategi segmentasi pasar yaitu, kecuali..

Demografi

Psikografi

Tipografi

Sosial Budaya

Waktu dan Lokasi

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Berikut ini yang bukan merupakan manfaat dari segmentasi pasar adalah …

Perusahaan memiliki dan menerapkan ide pemasaran yang lebih terarah

Perusahaan dapat menyusun dan menggunakan budget yang ada secara efektif dan efisien

Pelayanan Konsumen Menjadi Lebih Baik

Perusahaan akan terbantu dalam menciptakan daya tarik di bidang pemasaran

Lebih mengenal konsumen dengan baik dan menemukan target pasar yang pas

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 1 pt

Indofood mulai melebarkan pangsa pasar ke dunia Internasional, targetnya adalah negara yang banyak ditinggali WNI (warga negara Indonesia) di luar negeri, seperti Malaysia, Hongkong, Singapura, Arab Saudi dan lainnya. Segmentasi ini didasarkan pada variabel …

Sosial-budaya

Waktu

Geografis/Lokasi

Demografis

Psikografis

Explore all questions with a free account

or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?