PPKN KLS 9 BAB 4
Quiz
•
Education
•
9th Grade
•
Medium
Sebta Puspitasari
Used 46+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Kerukunan antarsuku bangsa harus dipelihara, sebab jika tidak dijaga dengan baik akan menimbulkan ...
integrasi dan konflik
disintegrasi dan konflik
akulturasi dan asimilasi
integrasi dan asimilasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Bhineka Tunggal Ika merupakan semboyan bangsa kita yang mengungkapkan persatuan dan kesatuan yang berasal dari ...
Keanekaragaman
Kebermacaman
Keberadaan
Kebersamaan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa kita harus ...
menghormati orang tua
mengikuti upacara bendera
bergaul dengan teman sesuku
menjaga keberagaman yang ada di Indonesia
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Berikut prinsip-prinsip yang terkandung dalam nilai persatuan Indonesia, kecuali ...
wawasan nusantara
kebebasan memeluk agama
Bhineka Tunggal Ika
nasionalisme Indonesia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Indonesia mempunyai beragam suku bangsa yang tersebar di seluruh wilayahnya. Keberagaman tersebut dapat menjadi sumber munculnya perilaku primordialisme (sikap yang terlalu membanggakan sukunya) dalam bentuk
stereotip
fanatisme
sukuisme
separatisme
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Dampak negatif yang sering muncul akibat keberagaman suku, agama, ras dan budaya dalam suatu negara adalah ...
berkurangnya jumlah anggota suku bangsa
berkuasanya kelompok kuat atas kelompok lemah
mudah timbulnya konflik antar kelompok masyarakat
melemahnya kebudayaan tradisional dan menguatnya kebudayaan modern
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Proses pembentukan persatuan dan kesatuan menyebabkan bangsa Indonesia memiliki semboyan ...
Merdeka atau Mati
Bhineka Tunggal Ika
Pantang Mundur
Garuda Pancasila
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
PAI SMA3 - SOAL BAB KELAS X AKHLAQ
Quiz
•
9th - 10th Grade
15 questions
PH 2 ADUM-Komunikasi ditempat kerja
Quiz
•
KG - 10th Grade
10 questions
National Education
Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
Kata Seru dan Kata Tanya
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Latihan soal US 9
Quiz
•
9th Grade
10 questions
Mengenal Kepribadian Manusia
Quiz
•
9th Grade
10 questions
Tes Awal Quizizz
Quiz
•
9th Grade - University
10 questions
projek brief
Quiz
•
7th - 9th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
