Ulangan Tema 6 Kelas 6
Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Supiatna Supiatna
Used 64+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 5 pts
Berikut yang merupakan pengertian kewajiban adalah ....
Segala sesuatu yang harus dilakukan
Segala sesuatu yang harus di terima
Suatu sikal sepenuh hati dalam melakukan dan menerima sesuatu
Semua jawaban a, b, dan c benar
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 5 pts
Salah satu kewajibanmu sebagai anggota masyarakat adalah ....
Bersikap baik, sopan dan santun terhadap orang yang lebih kaya
Bersikap baik, sopan dan santun terhadap terhadap orang yang bersikap baik pada kita
Bersikap baik, sopan dan santun terhadap orang yang lebih tua
Bersikap baik, sopan dan santun terhadap orang tua saja
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 5 pts
Kewajiban kita ketika memanfaatkan fasilitas umum, seperti jalan raya adalah ....
Menggunakan jalan raya sebagai tempat menyalurkan hobi
Berjalan atau mengendari kendaraan di lajur kiri dengan berhati-hati
Menggunakan jalan raya sebagai area balapan
Menggunakan jalan raya sebagai tempat bermain
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 5 pts
Menurut pendapatmu, bagaimana seharusnya kita melaksanakan kewajiban?
Dengan sikap acuh dan santai
Dengan sikap sesuka hati
Dengan sikap atas perintah orang lain
Dengan sikap sepenuh hati
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 5 pts
Informasi penting dari sebuah iklan di televisi adalah ....
kualitas produk yang diiklankan
para pekerja yang memproduksi barang yang diiklankan
jumlah pesanan produk yang diiklankan
layanan konsumen ketika membeli barang
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 5 pts
Jika tidak terdapat judul dalam suatu teks bacaan, bagaimanakah cara kita memperoleh informasi?
Dengan mendengarkan pendapat teman
Dengan membacanya berulang kali hingga memahami maksud dan tujuannya
Dengan menentukan ide pokok dari tiap paragraf
Dengan menentukan kalimat utama keseluruhan teks
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 5 pts
Kalimat utama dapat dianalisis melalui ciri-cirinya. Fungsi kalimat utama tersebut adalah ....
Untuk menentukan pokok bahasan yang menjadi informasi penting suatu teks
Untuk menentukan ide pokok bacaan sebagai penambah keterangan
Untuk menentukan judul bacaan suatu teks yang dibaca
Untuk menarik kesimpulan dari sutu teks bacaan
Access all questions and much more by creating a free account
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
PTS PJOK KELAS 6
Quiz
•
6th Grade - Professio...
20 questions
MUPEL SBdP Kelas 6 Tema 3 (Interval Nada)
Quiz
•
6th Grade
15 questions
Latihan PH 5 Menciptakan Puisi
Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
Kelas 6 Tema 5 (PPKn)
Quiz
•
6th Grade
15 questions
Kuiz Kelab Kebudayaan
Quiz
•
4th - 6th Grade
15 questions
Lat. HAQ Surat Al Infithar kls 5
Quiz
•
5th Grade - University
20 questions
Modul 3 - IL Induction Training
Quiz
•
1st - 9th Grade
20 questions
Tema 3
Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
5 questions
This is not a...winter edition (Drawing game)
Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
18 questions
Kids Christmas Trivia
Quiz
•
KG - 5th Grade
11 questions
How well do you know your Christmas Characters?
Lesson
•
3rd Grade
14 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
5th Grade
20 questions
How the Grinch Stole Christmas
Quiz
•
5th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Identify Iconic Christmas Movie Scenes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
12 questions
Hallway & Bathroom Expectations
Lesson
•
6th - 8th Grade
21 questions
Convert Fractions, Decimals, and Percents
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Exponents
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Understanding Meiosis
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Christmas Movies
Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
Exploring Christmas Traditions Through Cartoons
Interactive video
•
6th - 10th Grade
